Abstrak


Perancangan dan pembuatan aplikasi reservasi di rumah Teh Ndoro Donker berbasis web dan sms


Oleh :
Devi Ayu Oktania - M3113039 - Fak. MIPA

Ndoro Donker
merupakan rumah teh pertama yang ada di area Kebun Teh Kemuning yang
memiliki peminat cukup tinggi yang mengakibatkan penumpukan antrian
pengunjung terutama di hari besar dan akhir pekan, oleh karena itu dibutuhkan
suatu aplikasi yang digunakan untuk reservasi agar tidak terjadi antrian
pengunjung.
Teknologi merupakan sarana yang dapat mempermudah jalannya pelaku bisnis
dengan konsumennya, salah satunya penggunaan teknologi web yang dapat
digunakan kapanpun dan dimanapun yang dapat mempermudah penggunya. Serta
teknologi SMS yang hanya menggunakan telepon genggam dan rata-rata dimiliki
oleh semua orang.  
Aplikasi reservasi ini dibangun dengan tujuan utama memudahkan user dalam
pemesanan meja untuk menghindari antrian pengunjung. Pengunjung hanya perlu
mengakses aplikasi dan melakukan reservasi via web atau sms lalu mendapatkan
konfirmasi melalui sms setelah pemesanan berhasil dilakukan.

Ndoro Donker is the first tea house
in Tea Gardens Kemuning area that has a high enough interest that lead to the
buildup of queues of visitors, especially on the big day and on weekends,
therefore, needed an application that is used for the reservation in order to avoid
long lines.
Technology is a tool that can simplify the way businesses with customers, one of
them the use of web technologies that can be used whenever and wherever that
may facilitate penggunya. As well as SMS technology using only a mobile phone
and the average is owned by everyone.
The reservation application built with the primary objective allows users to
booking a table to avoid long lines. Visitors only need to access the application
and make reservations via the web or sms then get a confirmation via sms after
successful booking