dari t tabel (1,98). Dan dari nilai t hitung tersebut variabel pelayanan mempunyai nilai yang paling besar hal ini menunjukkan bahwa pelayanan mempunyai pengaruh dominan diantara variabel – variabel independen yang lain terhadap evaluasi keputusan pembelian jasa akomodasi perhotelan.  Dari nilai uji F menunjukkan bahwa variable product, price, place, promotion, customer service, people dan process secara bersama – sama mempunyai pengaruh yang signifikan terhadap evaluasi keputusan pembelian jasa akomodasi. Karena F hitung > F tabel (2,09). Dan dari perhitungan R2 diketahui bahwa R2 ( Adjusted R Squared ) sebesar 0,679 ini berarti bahwa besarnya sumbangan / kontribusi perubahan pada evaluasi keputusan pembelian jasa akomodasi perhotelan yang betul – betul disebabkan oleh perubahan variable product, price, place, promotion, customer service, people dan process adalah sebesar 67,9 ?n sisanya 32,1?alah disebabkan oleh variabel lain diluar model.Kesimpulan yang dapat diambil dari analisis menyatakan bahwa semua hipotesis yang menyatakan variable product, price, place, promotion, customer service, people dan process secara sendiri – sendiri dan secara bersama – sama mempunyai pengaruh yang signifikan terhadap evaluasi keputusan pembelian jasa akomodasi perhotelan terbukti kebenarannya.Pada bagian akhir penulisan ini, penulis memberikan saran antara lain agar  pihak hotel harus memperhatikan variabel  pelayanan yang meliputi kebersihan, ketenangan, kenyamanan, kemanan, keindahan interior dan eksterior serta meningkatkan pelayanan dalam hal antar jemput konsumen. Disamping variabel lain yaitu tarif, lokasi, promosi, proses, fasilitas dan people juga perlu diperhatikan." /> Analisis Faktor-Faktor yang Mempengaruhi Konsumen dalam Evaluasi Keputusan Pembelian Jasa Akomodasi Perhotelan di Hotel Sahid Kusumaraya Solo dari t tabel (1,98). Dan dari nilai t hitung tersebut variabel pelayanan mempunyai nilai yang paling besar hal ini menunjukkan bahwa pelayanan mempunyai pengaruh dominan diantara variabel – variabel independen yang lain terhadap evaluasi keputusan pembelian jasa akomodasi perhotelan.  Dari nilai uji F menunjukkan bahwa variable product, price, place, promotion, customer service, people dan process secara bersama – sama mempunyai pengaruh yang signifikan terhadap evaluasi keputusan pembelian jasa akomodasi. Karena F hitung > F tabel (2,09). Dan dari perhitungan R2 diketahui bahwa R2 ( Adjusted R Squared ) sebesar 0,679 ini berarti bahwa besarnya sumbangan / kontribusi perubahan pada evaluasi keputusan pembelian jasa akomodasi perhotelan yang betul – betul disebabkan oleh perubahan variable product, price, place, promotion, customer service, people dan process adalah sebesar 67,9 ?n sisanya 32,1?alah disebabkan oleh variabel lain diluar model.Kesimpulan yang dapat diambil dari analisis menyatakan bahwa semua hipotesis yang menyatakan variable product, price, place, promotion, customer service, people dan process secara sendiri – sendiri dan secara bersama – sama mempunyai pengaruh yang signifikan terhadap evaluasi keputusan pembelian jasa akomodasi perhotelan terbukti kebenarannya.Pada bagian akhir penulisan ini, penulis memberikan saran antara lain agar  pihak hotel harus memperhatikan variabel  pelayanan yang meliputi kebersihan, ketenangan, kenyamanan, kemanan, keindahan interior dan eksterior serta meningkatkan pelayanan dalam hal antar jemput konsumen. Disamping variabel lain yaitu tarif, lokasi, promosi, proses, fasilitas dan people juga perlu diperhatikan." />

Penulis Utama : Christie Adhe Dhinasari
NIM / NIP : F0200036
×

Penelitian yang berjudul Analisis faktor-faktor yang mempengaruhi konsumen dalam evaluasi keputusan pembelian jasa akomodasi perhotelan di Hotel Sahid Kusuma Raya Solo ini bertujuan untuk menguji  apakah variabel product, price, place, promotion, customer service, people dan process secara sendiri – sendiri dan bersama – sama mempunyai pengaruh yang signifikan terhadap evaluasi keputusan pembelian jasa akomodasi perhotelan.

            Perumusan masalah yang diajukan dalam penelitian ini adalah : apakah variable product, price, place, promotion, customer service, people dan process secara sendiri – sendiri dan secara bersama – sama mempunyai pengaruh yang signifikan terhadap evaluasi keputusan pembelian jasa akomodasi perhotelan?

            Teknik pengambilan sampel dalam penelitian ini adalah dengan menggunakan metode convenience sampling, dimana sampel yang diambil adalah siapa saja yang kebetulan ditemui dan dipandang cocok sebagai sumber data. Sampel yang diambil sebanyak 100 orang dengan pertimbangan jumlah tamu yang ada dan sifat populasi tamu Hotel Sahid kusuma Raya yang tidak terlalu heterogen.

            Hipotesis dalam penelitian ini adalah “variable product, price, place, promotion, customer service, people dan process secara sendiri – sendiri dan secara bersama – sama mempunyai pengaruh yang positif dan signifikan terhadap evaluasi keputusan pembelian jasa akomodasi perhotelan di Hotel Sahid Kusuma Raya Solo”.<!--?xml:namespace prefix = o ns = "urn:schemas-microsoft-com:office:office" /-->

            Untuk mengetahui apa yang menjadi perumusan masalah di atas, dan untuk mencapai tujuan penelitian , maka data yang sudah diperoleh kemudian diolah dengan SPSS.

Dari analisis yang dilakukan dapat diketahui persamaan regresi linier berganda sebagai berikut : Y = -5,514 + 0,07270 X1 + 0,09088 X2 + 0,08348 X3 +     0,08924X4 + 0,09126X5 + 0,06872X6 + 0,127X7 dengan nilai uji t dari variabel product (X1) = 2,297 ; price (X2) = 3,065 ; place (X3) = 2,929 ; promotion (X4) = 2,917 ; customer service (X5) =3,802 , people (X6) = 2,048 ; dan process (X7) = 2,513 serta uji F adalah sebesar 30,874. Dari perhitungan diatas diketahui bahwa variable product, price, place, promotion, customer service, people dan process mempunyai pengaruh yang positif dan signifikan terhadap evaluasi keputusan pembelian jasa akomodasi perhotelan karena nilai t hitung > dari t tabel (1,98). Dan dari nilai t hitung tersebut variabel pelayanan mempunyai nilai yang paling besar hal ini menunjukkan bahwa pelayanan mempunyai pengaruh dominan diantara variabel – variabel independen yang lain terhadap evaluasi keputusan pembelian jasa akomodasi perhotelan.  Dari nilai uji F menunjukkan bahwa variable product, price, place, promotion, customer service, people dan process secara bersama – sama mempunyai pengaruh yang signifikan terhadap evaluasi keputusan pembelian jasa akomodasi. Karena F hitung > F tabel (2,09). Dan dari perhitungan R2 diketahui bahwa R2 ( Adjusted R Squared ) sebesar 0,679 ini berarti bahwa besarnya sumbangan / kontribusi perubahan pada evaluasi keputusan pembelian jasa akomodasi perhotelan yang betul – betul disebabkan oleh perubahan variable product, price, place, promotion, customer service, people dan process adalah sebesar 67,9 % dan sisanya 32,1?alah disebabkan oleh variabel lain diluar model.

Kesimpulan yang dapat diambil dari analisis menyatakan bahwa semua hipotesis yang menyatakan variable product, price, place, promotion, customer service, people dan process secara sendiri – sendiri dan secara bersama – sama mempunyai pengaruh yang signifikan terhadap evaluasi keputusan pembelian jasa akomodasi perhotelan terbukti kebenarannya.

Pada bagian akhir penulisan ini, penulis memberikan saran antara lain agar  pihak hotel harus memperhatikan variabel  pelayanan yang meliputi kebersihan, ketenangan, kenyamanan, kemanan, keindahan interior dan eksterior serta meningkatkan pelayanan dalam hal antar jemput konsumen. Disamping variabel lain yaitu tarif, lokasi, promosi, proses, fasilitas dan people juga perlu diperhatikan.

×
Penulis Utama : Christie Adhe Dhinasari
Penulis Tambahan : -
NIM / NIP : F0200036
Tahun : 2004
Judul : Analisis Faktor-Faktor yang Mempengaruhi Konsumen dalam Evaluasi Keputusan Pembelian Jasa Akomodasi Perhotelan di Hotel Sahid Kusumaraya Solo
Edisi :
Imprint : Surakarta - Fak. Ekonomi - 2004
Program Studi : S-1 Manajemen
Kolasi :
Sumber : UNS-Fak. Ekonomi NIM.F0200036
Kata Kunci :
Jenis Dokumen : Skripsi
ISSN :
ISBN :
Link DOI / Jurnal : -
Status : Public
Pembimbing :
Penguji :
Catatan Umum : 1206/2004
Fakultas : Fak. Ekonomi dan Bisnis
×
Halaman Awal : Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download.
Halaman Cover : Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download.
BAB I : Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download.
BAB II : Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download.
BAB III : Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download.
BAB IV : Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download.
BAB V : Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download.
BAB Tambahan : Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download.
Daftar Pustaka : Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download.
Lampiran : Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download.