HIBRIDISASI, ALAM, HEWAN,IMAJINASI,KARYA GRAFIS.
ABSTRAKSebagai manusia yang modern maka untuk menjaga keanekaragaman hayati terciptalah teknologi-teknologi yang dapat membantu manusia untuk memanfaatkan sumber daya alam tanpa harus merusaknya. Salah satu pembaharuan yang diciptakan adalah teknik hibridisasi dalam perkembangbiakan tumbuhan maupun hewan. Penulisan ini bertujuan untuk mengerti apa...
Febi Nasikha Fitri
Skripsi
Surakarta-FSRD-2018
ABSTRAKTugas Akhir ini memvisualisasikan gagasan dalam bentuk karya grafis dengan teknik cukil yang menjadikan ungkapan motif terang bulan sebagai tema. Permasalahan yang dibahas dalam dalam Tugas Akhir ini, yaitu; 1) Apa ungkapan umum dan khusus yang terkandung pada motif terang bulan, 2) Mengapa ungkapan motf terang bulan dipilih sebagai tema...
Almira Puspita Yashi
Skripsi
Surakarta-Fak. Seni Rupa dan Desain-2018
KERAMIK, SENI, SARANG LEBAH MADU
Tugas Akhir ini mengungkapkan sebuah gagasan imajinasi penulis dalam sebuah karya keramik terinspirasi dari sarang lebah madu. Permasalahan dibahas dengan pendekatan; 1) Apa yang dimaksud dengan sarang lebah madu? 2) Mengapa sarang lebah madu menarik untuk dijadikan sumber ide dalam penerapan karya seni keramik? 3) Bagaimana bentuk visualisasi...
Bayu Ady Pratama
Skripsi
Surakarta-F. Seni Rupa dan Desain-2018
ROBOT, DIGITAL PAINTING, SENI LUKIS
Tugas Akhir ini menginterpretasikan gagasan imajinasi penulis dalam judul Robot Sebagai Sumber Inspirasi Penciptaan Karya Seni Digital Painting, yaitu robot sebagai tema utama. Terdapat beberapa permasalahan yang dibahas dalam Tugas Akhir ini, yaitu; 1) apa yang dimaksud dengan robot sebagai tema pembuatan karya seni, 2) mengapa teknik digital...
Egi Sofiandika
Laporan Tugas Akhir (D III)
Surakarta-FSSD-2018
LEBAH MADU, PERILAKU, LUKIS DIGITAL
ABSTRAK Lebah madu adalah serangga ciptaan Allah SWT yang memiliki banyak manfaat, keunikan dan keajaiban. Bahkan manusia tidak mampu menyaingi keteraturan hidup lebah madu, juga pengorbanan yang dilakukan lebah madu untuk koloninya. Tugas akhir ini merupakan visualisasi gagasan dengan sumber ide lebah madu dari sisi perilaku dalam bentuk...
Dyny Izzaty
Laporan Tugas Akhir (D III)
Surakarta-FSSD-2018
KEKERASAN TERHADAP ANAK
Tugas Akhir ini merupakan hasil gagasan pemikiran penulis dan pengkajian atas permasalahan sosial anak yaitu kekerasan terhadap anak, kemudian disusun dan diolah dalam bentuk karya seni lukis. Permasalahan yang dibahas dalam Tugas Akhir ini yaitu; 1) Bagaimana bentuk ?kekerasan terhadap anak? berdasarkan fenomena yang terjadi di masyarakat?, 2)...
Nuri Nur Khasanah
Skripsi
Surakarta-Fak. Seni Rupa dan Desain-2016
SENI GRAFIS
Umi Astuti
Skripsi
Surakarta-FSRD-2016
KUPU-KUPU
Tugas Akhir ini memvisualisasikan gagasan pemikiran dalam bentuk karya drawing, kupu-kupu sebagai tema. Permasalahanya yang dibahas dalam Tugas Akhir ini, yaitu; 1) apa yang dimaksud karakteristik kupu-kupu dipandang dari segi visual?, 2) mengapa kupu-kupu menjadi objek visual dalam karya drawing?, 3) bagaimana mengimplementasikan kupu-kupu ke...
Juita Indah Syarifanni
Skripsi
Surakarta-F. Seni Rupa dan Desain-2016
RENANG INDAH
Tugas Akhir ini memvisualisasikan gagasan pemikiran penulis dalam bentuk karyaseni grafis dengan teknik cetak saring, yang menjadikan gaya renang indah sebagai tema. Permasalahan yangdibahas dalam Tugas Akhir ini, yaitu; 1) bagaimana sejarah renang indah dan deskripsi konseptual renang indah sebagai tema dalam karya seni grafis?, 2) bagaimana...
Dinar Maharani Putri
Skripsi
Surakarta-F. Seni rupa dan Desain-2016
CELENG
BSTRAKTugas Akhir ini terinspirasi dari keindahan celeng. Permasalahan yang dibahasdalam Tugas Akhir ini, yaitu; 1) Bagaimana mendeskripsikan celeng sebagai temake dalam bentuk karya seni lukis?, 2) Bagaimana merumuskan konsep karyamelalui karakteristik celeng ke dalam karya seni lukis?, 3) Bagaimanamemvisualisasikan karakteristik celeng ke dalam...
Rifky Maulana
Skripsi
Surakarta-FSRD-2016