DIVIDEN
ABSTRAKPenelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh koneksi politik terhadap kebijakan dividen. Populasi yang digunakan dalam penelitian ini adalah perusahaan-perusahaan yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia (BEI) sedangkan sampelnya adalah seluruh perusahaan manufaktur yang membagikan dividen dari tahun 2010-2014. Jumlah total sampel yang...
Yanuarius Aditya Putra
Skripsi
Surakarta-F. Ekonomi dan Bisnis-2017
FINANCIAL DISTRESS, CORPORATE GOVERNANCE, FINANCIAL INDICATOR
ABSTRAKKondisi perekonomian yang terjadi di dunia seringkali ikut serta berdampak buruk bagi kondisi keuangan perusahaan dimanapun berada. Financial distress merupakan penurunan kondisi keuangan perusahaan sebelum terjadinya kebangkrutan. Tentunya perusahaan akan berupaya agar kondisi tersebut tidak terjadi. Principles dan agent dalam hal ini...
Risca Dwi Jayanti
Skripsi
Surakarta-Fak. Ekonomi dan Bisnis-2017
KINERJA KEUANGAN, KINERJA PASAR, LOAN TO DEPOSIT RATIO, RETURN ON EQUITY, CAPITAL ADEQUACY RATIO, BIAYA OPERASIONAL TERHADAP PENDAPATAN OPERASIONAL, DAN RETURN SAHAM.
Penelitian ini bertujuan untuk menguji pengaruh kinerja keuangan perusahaan terhadap kinerja pasar. Pada penelitian ini, return saham digunakan untuk mengukur kinerja pasar sebagai variabel dependen. Kinerja keuangan perusahaan merupakan variabel independen yang diukur dengan beberapa proksi rasio keuangan yaitu Loan to Deposit Ratio (LDR), Return...
Dwi Lukitasari
Skripsi
Surakarta-F. Ekonomi dan Bisnis-2019
AVERAGE ABNORMAL RETURN, ABNORMAL RETURN, EVENT STUDY, LQ45
Penelitian ini bertujuan untuk melihat bagaimana reaksi kinerja harga saham di pasar modal (LQ45) terhadap suatu peristiwa, dalam kasus ini objek peristiwa yang digunakan untuk penelitian adalah peristiwa pelemahan nilai tukar rupiah terhadap US dollar pada bulan September sampai dengan bulan Oktober 2018. Penelitian ini menggunakan teknik...
Nur Wahyu Catur Wicaksono
Skripsi
Surakarta -F. Ekonomi dan Bisnis -2019
STRUKTUR MODAL, PROFITABILITAS, UKURAN PERUSAHAAN DAN PERTUMBUHAN PENJUALAN
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh profitabilitas, ukuran perusahaan dan pertumbuhan penjualan terhadap struktur modal. Sampel yang diambil adalah perusahaan pertambangan yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia (BEI) pada tahun 2015-2017. Metode penelitian yang digunakan adalah purposive sampling dengan sampel akhir sejumlah 113 dan...
Ismi Rosyidah
Skripsi
Surakarta -F. Ekonomi dan Bisnis -2019
ABNORMAL RETURN, MERGER DAN AKUISISI
ABSTRAK Merger dan akuisisi merupakan informasi penting bagi para pemegang saham Pengumuman merger atau akuisisi yang dikeluarkan oleh suatu perusahaan akan mempengaruhi harga saham perusahaan yang diakuisisi atau perusahaan target.Merger dan Akuisisi ini mempunyai tujuan untuk menguji dampak yang timbul akibat merger dan akuisisi...
Mochamad Khairudin
Skripsi
Surakarta-FEB-2017
PAD, DBH, DAU, DAK, BELANJA MODAL
ABSTRAKPenelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh Pendapatan Asli Daerah (PAD), Dana Bagi Hasil (DBH), Dana Alokasi Umum (DAU), dan Dana Alokasi Khusus (DAK) terhadap belanja modal pada pemerintah daerah provinsi di Indonesia.Populasi dalam penelitian ini adalah pemerintah daerah provinsi di Indonesia periode 2015-2016. Teknik pengambilan...
Triyoto Utomo
Skripsi
Surakarta-FEB-2018
BELANJA MODAL, PEMERINTAH DAERAH
Infrastruktur yang memadai dapat menjadi salah satu tolak ukur kesejahteraan masyarakat, dengan terpenuhinya kebutuhan infrastruktur maka masyarakat dapat melaksanakan kegiatan ekonomi dengan baik, infrastruktur suatu daerah dapat diukur dari besarnya jumlah belanja modal yang dilakukan pemerintah daerah tersebut. Belanja Modal yang dilakukan...
Sifak Arifatus Sholikha
Skripsi
Surakarta-F. Ekonomi dan Bisnis-2019
KETEPATWAKTUAN, KARAKTERISTIK BENDAHARA, LAPORAN APBD
Penelitian ini memiliki tujuan guna melihat bagaimana pengaruh yang di berikan dari karakteristik bendahara pengeluaran dan bendahara pengeluaran pembantu sebagai personel yang menyusun laporan keuangan yang merupakan bentuk pertanggungjawaban dari pelaksanaan APBD terhadap ketepatwaktuan penyampaian laporan keuangan tersebut ke BPPKAD Bagian...
Shinta Ramadhani
Skripsi
Surakarta-F. Ekonomi dan Bisnis-2019
TAX AMNESTY
Kebijakan Amnesti Pajak merupakan kebijakan yang didorong oleh semakinkecilnya kemungkinan untuk menyembunyikan kekayaan di luar wilayah Negara Kesatuan Republik Indonesia karena sektor keuangan semakin transparan dan intensitas pertukaran informasi antarnegara semakin meningkat. Permasahalan yang sering terjadi berkaitan dengan pungutan pajak...
Hendra Surya Pratama
Skripsi
Surakarta-Fakultas Ekonomi dan Bisnis-2017