Abstrak


Pusat Seni Visual Kontemporer di Surakarta


Oleh :
Hasna Haura Taqiyyah - I0220045 - Fak. Teknik

Surakarta memiliki potensi SDM maupun fasilitas pendidikan dalam bidang seni visual yang cukup banyak. Namun minimnya event seni visual di Surakarta menunjukan ketertinggalannya dalam pengembangan potensi tersebut. Tujuan dari proyek ini yaitu diharapkan mampu meningkatkan pengembangan seni visual, baik dari segi kualitas seniman maupun apresiasi masyarakat terhadap seni.