Abstrak


Upaya Peningkatan Hasil Belajar Roll Depan Melalui Metode Progresif Pada Siswa Kelas V SDN Tegalsari 11 Kota Tegal


Oleh :
Bambang Susmiarto - X4711016 - Fak. KIP

proses kegiatan pembelajaran. Prosedur penelitian ini meliputi planning, acting, observasi dan reflecting. Berdasarkan hasil penelitian ini dapat diperoleh kesimpulan bahwa melalui metode progresif dapat meningkatkan minat pembelajaran roll depan pada siswa kelas V SD Negeri Tegalsari 11 Tegal tahun pelajaran 2011/2012. Hal ini diperoleh dari hasil pengamatan pelaksanaan dari keadaan awal, siklus 1 dengan siklus 2 ternyata ada peningkatan minat belajar. Dari keadaan awal, siklus 1 dan siklus 2 diperoleh data jumlah siswa nilai tuntas, aspek minat dan prosentase adapun datanya sebagai berikut : Nilai rata-rata hasil dari Kondisi awal sebesar 80,2 (80,2%), jumlah nilai yang tuntas sebanyak 20 siswa (66,67%), siklus 1 hasil nilai rata-rata sebesar 80,43 (80,43%) jumlah nilai yang tuntas sebanyak 21siswa ( 70%), dan siklus 2 hasil nilai rata-rata sebesar 82,4 (82,4%), jumlah nilai yang tuntas 24 siswa (80%) untuk nilai rata-rata aspek minat belajar dari kondisi awal, siklus 1, siklus 2, kerja sama 3,30 (82,5%), 3,37 (84,2%) dan 3,33 (83,3%), Kesungguhan 3,10 (77,5%), 3,10 (77,5%), 3,27 (81,6%), Sportifitas 2,93 (73,3%), 2,97 (74,2%), 3,13 (78,3%) dan menghargai teman 3,17 (79,2%), 3,30 (82,5%), 3,33 (83,3%).