Abstrak


Asuhan Kebidanan Pada Bayi Dismatur Ny. W Dengan Hipotermi Di Rsud Dr.Soehadi Prijonegoro Sragen


Oleh :
Wahyu Agustin Dwi Ciptaningtyas - R0311048 - Fak. Kedokteran

Latar Belakang: Bayi Baru Lahir Pada Suhu Lingkungan Yang Lebih Rendah Dari Suhu Dalam Rahim, Apabila Bayi Dibiarkan Dalam Suhu Kamar, Maka Akan Kehilangan Panas. Suhu Tubuh Rendah Akan Menyebabkan (Hipotermia). (Desember 2009 – Februari 2010 Dari 58 Bayi Yang Dirawat, Sekitar 8 Orang (13,7%) Pernah Mengalami Hipotermi. Tujuan: Untuk Mempelajari Dan Memahami Asuhan Kebidanan Pada Kasus Bayi Baru Lahir Dengan Hipotermi Di Rsud Dr.Soehadi Prijonegoro Sragen Secara Komprehensif. Metode: Observasional Deskriptif Dengan Pendekatan Studi Kasus. Subjek Penelitian Bayi Ny. W Umur 2 Jam Dengan Dengan Hipotermi . Tempat : Rsud Dr Soehadi Prijonegoro Sragen. Cara Pengambilan Data Melalui Wawancara, Observasi Langsung Dan Studi Dokumen Rekam Medik. Analisis Data Dilakukan Secara Deskriptif Berdasar Tujuh Langkah Varney. Hasil: Bayi Ny. W Umur 2 Jam Dirawat Di Bangsal Perinatologi Dengan Hipotermi Yaitu Suhu 36,5°C 2000 Gram, Reflek Lemah. Bayi Diberikan Terapi Antibiotik, Oksigen, Dan Pemenuhan Nutrisi. Hasil Pengobatan Kondisi Bayi Baik, Reflek Baik,Suhu Bayisemakin Hari Semakin Meninggkat 36,5°C. Kesimpulan: Bayi Ny. W Umur 2 Jam Dengan Hipotermia Mendapat Terapi Antibiotik,Perawatan Incubator ,Oksigen, Dan Pemenuhan Nutrisi, Mengalami Perbaikan Keadaan Umum, Reflek Baik,Suhu Tubuh Bayi Normal. Kesenjangan Pemberian Pasi Dalam Pelaksanaan Asuhan.