Abstrak


Perhitungan Suspensi Kendaraan Listrik Roda Tiga Dengan Teknologi Rear Steering


Oleh :
Imam Nurcholis - I8615023 - Fak. Teknik

PERHITUNGAN SUSPENSI KENDARAAN LISTRIK RODA TIGA DENGAN TEKNOLOGI REAR STEERING

Imam Nurcholis

ABSTRAK

Proyek  Akhir  ini  bertujuan  untuk  membuat  prototipe kendaraan  listrik roda  tiga  dengan  teknologi  rear  steering  dan  menghitung  kekuatan  sistem suspensi bagian depan kendaraan roda tiga. Perhitungan suspensi meliputi: menghitung spring index, faktor tegangan geser, beban maksimal, defleksi kelendutan pada sistem suspensi kendaraan roda tiga. Perancangan suspensi meliputi:  merancang bagian lengan ayun yang termasuk bagian sistem suspensi kendaraan  roda  tiga,  membuat,  memotong  bagian  bagian  besi  hollow  sesuai ukuran lengan ayun yang telah didesain berdasarkan gambar seperti lengan ayun sepeda motor. selanjutnya merangkai dan memasang lengan ayun dan merangakai shock absosber ke bagian rangka pada kendaraan roda tiga.

Kata kunci:  tiga rear steering, suspensi, lengan ayun, merangkai shock breaker.