Abstrak


Meningkatkan Hasil Belajar Lompat Jauh melalui Pendekatan Bermain Gerai ( Dasar Siswa Kelas V Sekolah Dasar Negeri 2 Kalitinggar Padamara Purbalingga Tahun 2012/2013


Oleh :
Siti Sumarni - X4710105 - Fak. KIP

Abstrak

Penelitian  ini bertujuan  untuk  meningkatkan  basil  belajar lompat jauh gaya jongkok dengan pendekatan bennain  siswa kelas V SD Negeri 2 Kalitinggar Padamara Purbalingga Tahun Pelajaran 2012/2013.
Penelitian ini menggunakan metode penelitian tindakan kelas (Classroom Action  Research),  sumber data penelitian  ini adalah siswa kelas V SD Negeri 2 Kalitinggar Padamara Purbalingga Tahun Pelajaran 2012/2013 yang berjumlah 27 siswa yang terdiri  dari  14  siswa putra clan  13  siswa putri,  teknik  pengumpulan data dalam penelitian  ini adalah  lembar pengamatan  clan tes unjuk kerja siswa. Teknik analisis data yang digunakan dalam penelitian ini adalah analisis deskriptif komparatif yaitu membandingkan  data  kuantitatif dari  studi  awal,  siklus I,  clan siklus II dengan menggunakan persentase.
Dari basil analisis  yang diperoleb terdapat  peningkatan  nilai ketuntasan basil belajar dari kondisi awal, siklus I, clan siklus II diperoleb data dari 27 siswa yang  tuntas  10  atau  (37,04%),  kemudian  naik  menjadi  20 siswa  74,07%  pada siklus I, dan meningkat secara signifikan pada siklus II setelah dengan pendekatan bennain,  siswa yang tuntas  dalam pembelajaran lompat jauh  melalui pendekatan bennain gerak dasar menjadi 27 siswa atau 100%.
Simpulan   penelitian   ini  adalah   dengan   pendekatan   bennain   dapat meningkatkan   basil  belajar     lompat  jauh   pada  siswa  kelas  V  SD  Negeri  2 Kalitinggar Padamara Purbalingga Tahun Pelajaran 2012/2013.

Kata Kunci : Pendekatan Bennain, Gerak Dasar, Hasil Belajar