;

Abstrak


Sosial WoM dalam Memoderasi Proses Pembelian Luxury Brand di Indonesia


Oleh :
Ifta Firdausa Nuzula - S412008019 - Sekolah Pascasarjana

Globalisasi mendorong terjadi transformasi industri luxury dan kebangkitan pasar di negara berkembang. Saat ini sosial media bukan hanya menjadi situs bagi sesorang mengekspresikan diri dan berkomunikasi dengan kerabatnya. Social media memiliki manfaat bagi perusahaan untuk memasarkan produknya secara efektif dan efisien. Media sosial adalah aplikasi yang berbasis internet yang dapat mengubungkan antar individu dengan yang lain. Penelitian ini menggunakan 351 responden yang menggunakan sosial media.  Hasil menunjukan social media WoM tidak berpengaruh menjadi moderator terhadap sikap merek dan brand attidude.