Penulis Utama | : | Hamida Nuriyasinta |
NIM / NIP | : | M3118034 |
Obat merupakan kebutuhan mendasar dan harus dipenuhi untuk menunjang pemeliharaan kesehatan masyarakat. Untuk memenuhi kebutuhan tersebut maka diperlukan suatu instansi bidang kesehatan, salah satunya Dinas Kesehatan yang memiliki tugas pokok menyelenggarakan urusan pemerintahan daerah bidang kesehatan berdasarkan asas otonomi daerah dan tugas pembantuan.
Di Surakarta terdapat 17 Puskesmas yang dibawahi Dinas Kesehatan Surakarta. Puskesmas tersebut melakukan laporan pemakaian dan permintaan ke Dinas Kesehatan Surakarta setiap bulan untuk memenuhi kebutuhan obat di masing-masing daerahnya. Akan tetapi, proses laporan pemakaian dan permintaan masih dilakukan dengan cara petugas Puskesmas harus datang langsung ke kantor Instalasi Farmasi Dinas Kesehatan Surakarta untuk memberikan berkasnya. Oleh karena itu diperlukan sebuah sistem yang dapat terintegrasi antara Puskesmas dengan Dinas Kesehatan Surakarta.
Hasil dari Tugas Akhir ini adalah Sistem Informasi Pengelolaan Obat Modul Pendistribusian Obat dibuat dengan bahasa pemrograman PHP dengan framework CodeIgniter3 yang dapat diakses oleh petugas puskesmas untuk melakukan pelaporan pemakaian dan permintaan obat sehingga dapat memudahkan petugas dalam melakukan permintaan obat untuk memenuhi kebutuhan obat di daerahnya.
Kata Kunci: Sistem Pengelolaan Obat, Pendistribusian Obat, CodeIgniter3, PHP.
Penulis Utama | : | Hamida Nuriyasinta |
Penulis Tambahan | : | - |
NIM / NIP | : | M3118034 |
Tahun | : | 2021 |
Judul | : | Sistem Informasi Pengelolaan Obat Dinas Kesehatan Surakarta Modul Pendistribusian Obat |
Edisi | : | |
Imprint | : | Surakarta - Sekolah Vokasi - 2021 |
Program Studi | : | D-3 Ilmu Komputer Teknik Informatika |
Kolasi | : | |
Sumber | : | UNS-Sekolah Vokasi-M3118034 |
Kata Kunci | : | |
Jenis Dokumen | : | Laporan Tugas Akhir (D III) |
ISSN | : | |
ISBN | : | |
Link DOI / Jurnal | : | - |
Status | : | Public |
Pembimbing | : |
1. Agus Purbayu, S.Si., M.Kom |
Penguji | : | |
Catatan Umum | : | |
Fakultas | : | Sekolah Vokasi |
Halaman Awal | : | Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download. |
---|---|---|
Halaman Cover | : | Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download. |
BAB I | : | Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download. |
BAB II | : | Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download. |
BAB III | : | Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download. |
BAB IV | : | Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download. |
BAB V | : | Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download. |
BAB Tambahan | : | Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download. |
Daftar Pustaka | : | Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download. |
Lampiran | : | Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download. |