Penulis Utama : Muhammad Wakhid Wardani
NIM / NIP : I0717033
×

Synthetic aperture radar (SAR) adalah sensor aktif yang mentransmisikan pulsa elektromagnetik dan menerima sinyal hamburan dari objek dengan properti fisik yang memungkinkan operasi pada waktu siang dan malam, serta di segala kondisi cuaca. Sistem SAR mengadopsi gelombang mikro untuk memancarkan sinyal dan menjalankan misinya di jalur dengan platform bergerak seperti pesawat atau satelit. Kemudian antena menerima sinyal dari target dan memprosesnya menjadi citra. Antena adalah salah satu komponen penting dalam SAR. Dalam skripsi ini, antena yang dirancang, frabrikasi, dan ukur adalah jenis mikrostrip dengan polarisasi melingkar dan menggunakan teknik pencatuan line feed. Antena dirancang menggunakan software CST Studio Suite 2019 dan perangkat uji parameter antena PocketVNA. Dari eksperimen ini dilakukan beberapa kali optimasi desain pada antena. Antena yang berhasil dibuat memiliki bandwidth yang sama yaitu sebesar 1.1 GHz pada simulasi dan pengukuran. Untuk nilai VSWR yang dihasilkan adalah 1.23 pada simulasi dan 1.01 pada pengukuran. Impedansi masukan yang dihasilkan adalah 49.19 ?.

Kata kunci: Antena Mikrostrip, SAR, L-band, polarisasi sirkuler

 

×
Penulis Utama : Muhammad Wakhid Wardani
Penulis Tambahan : -
NIM / NIP : I0717033
Tahun : 2021
Judul : Rancang Bangun Antena Mikrostrip Polarisasi Sirkuler pada Frekuensi 1.275 GHZ untuk Sensor L-Band CP-SAR
Edisi :
Imprint : Surakarta - Fak. Teknik - 2021
Program Studi : S-1 Teknik Elektro
Kolasi :
Sumber : UNS-Fak. Teknik-I0717033
Kata Kunci :
Jenis Dokumen : Skripsi
ISSN :
ISBN :
Link DOI / Jurnal : -
Status : Public
Pembimbing : 1. Subuh Pramono S.T., M.T.
2. Prof. Joshapat Tetuko Sri Sumantyo Ph.D.
Penguji :
Catatan Umum : Lamp unpublish
Fakultas : Fak. Teknik
×
Halaman Awal : Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download.
Halaman Cover : Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download.
BAB I : Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download.
BAB II : Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download.
BAB III : Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download.
BAB IV : Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download.
BAB V : Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download.
BAB Tambahan : Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download.
Daftar Pustaka : Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download.
Lampiran : Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download.