Penulis Utama : Siti Fatimah
NIM / NIP : F0219128
×

Desa Murtigading merupakan desa yang terletak di Kapanewon Sanden, Kabupaten Bantul. Desa Murtigading memiliki banyak potensi baik di bidang pertanian, perkebunan, dan kuliner. Salah satu potensinya yang terkenal adalah perkebunan buah nanas yang menjadi unggulan desa untuk mendukung program desa yaitu agrowisata Desa Murtigading. Selain menjadi potensi dari Desa Murtigading, buah nanas merupakan buah dengan tingkat produksi dan ekspor tertinggi di Indonesia. Kondisi ini menunjukkan bahwa buah nanas memiliki potensi yang baik untuk dikembangkan salah satunya melalui pengolahan menjadi produk baru sebagai ide bisnis usaha.

Ide bisnis usaha yang diusulkan adalah pancake nanas yang merupakan jenis kue dengan dua komponen yaitu kulit yang memanfaatkan tepung gandum dan tepung pisang sebagai bahan baku dan isi pancake yang memanfaatkan buah nanas sebagai bahan baku utama. Ide binis pancake nanas merupakan salah satu produk olahan dari buah nanas yang dapat meningkatkan nilai jual dari buah nanas itu sendiri.

Berdasarkan rangkaian analisis yang telah dilakukan ide bisnis pancake nanas memiliki prospek yang cukup baik untuk dipasarkan baik dari segi manajemen pemasaran yang dapat dipasarkan secara konvensional maupun online, dari segi manajemen operasi dan personalia yang memiliki proses pengoperasian yang mudah, dan dari segi manajemen keuangan yang memiliki prospek laba untuk dijalankan di masa yang akan datang.

×
Penulis Utama : Siti Fatimah
Penulis Tambahan : -
NIM / NIP : F0219128
Tahun : 2023
Judul : Pengembangan Bisnis Melalui Produk Olahan Buah Nanas (Pancake Nanas) guna Membangkitkan UMKM di Murtigading
Edisi :
Imprint : Surakarta - Fak. Ekonomi dan Bisnis - 2023
Program Studi : S-1 Manajemen
Kolasi :
Sumber :
Kata Kunci : Ide bisnis, Pancake, Nanas, Potensi Desa, Murtigading
Jenis Dokumen : Skripsi
ISSN :
ISBN :
Link DOI / Jurnal : -
Status : Public
Pembimbing : 1. Prof. Dr. Budhi Haryanto, M. M.
Penguji : 1. Dr. Mugi Harsono S.E, M.Si
2. Drs. Djoko Purwanto M.B.A
Catatan Umum :
Fakultas : Fak. Ekonomi dan Bisnis
×
Halaman Awal : Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download.
Halaman Cover : Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download.
BAB I : Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download.
BAB II : Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download.
BAB III : Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download.
BAB IV : Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download.
BAB V : Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download.
BAB Tambahan : Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download.
Daftar Pustaka : Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download.
Lampiran : Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download.