Penulis Utama : Febiani Saraswati
NIM / NIP : M0104031
× ABSTRAK Pelabelan pada graf adalah fungsi bijektif yang menghubungkan elemen–elemen graf dengan suatu himpunan bilangan bulat non negatif. Suatu pelabelan γ dari sebuah graf yang berorder |V(G)| dan berukuran |E(G)|, merupakan sebuah fungsi 1-1, f : V(G) {0, 1, 2, . . . |E(G)|} yang menurunkan sebuah pelabelan f’ : E(G) {1, 2, . . . |E(G)|} terhadap edge-edge G. Dengan kata lain pelabelan γ didefinisikan sebagai selisih dari label pada vertex-vertex pada kedua ujung edge, f’(e) = | f(u) – f(v)|, untuk setiap edge e = (u,v) dari G. Setiap pelabelan γ dapat ditentukan sebuah nilai yang dinotasikan dengan val(f), yang didefinisikan dengan val(f) = .Nilai maksimum dan minimum dari pelabelan γ graf G didefinisikan sebagai valmax(G) = max{val(f)} dan valmin(G) = min{val(f)} dengan f adalah pelabelan γ graf G. Sebuah pelabelan γ dari graf G disebut pelabelan maksimum γ jika val(f) = valmax(G) dan sebuah pelabelan minimum γ jika val(f) = valmin(G). Tujuan penulisan skripsi ini adalah dapat menentukan nilai minimum dan maksimum dari graf firecracker Fm,n. Metode yang digunakan dalam penulisan skripsi ini adalah studi literetur. Berdasarkan hasil pembahasan, diperoleh kesimpulan sebagai berikut. 1. Nilai minimum dari pelabelan γ pada graf firecracker Fm,n 2m + (m – 2)n + 1 , untuk n ganjil m + m + (m – 2) + 1, untuk n genap 2. Nilai maksimum dari pelabelan γ pada graf firecracker Fm,n 2 + 2n2 – 3 , m = 2, n ≥ 4 3 +5n2 -8 , m = 3, n ≥ 4 4 + 10n2 – 4n – 5 , m = 4, n ≥ 4 5 + 16n2 – 9n – 1 , m = 5, n ≥ 4 (2m – 1)m + , m ≥ 3, n = 2 (5m – 2) m + , m ≥ 3, n = 3 Kata kunci : pelabelan γ, graf firecracker
×
Penulis Utama : Febiani Saraswati
Penulis Tambahan : -
NIM / NIP : M0104031
Tahun : 2009
Judul : Penentuan nilai minimum dan maksimum pelabelan γ pada graf firecracker fm.n
Edisi :
Imprint : Surakarta - FMIPA - 2009
Program Studi : S-1 Matematika
Kolasi :
Sumber : UNS-FMIPA Jur. Matematika-M.0104031-2009
Kata Kunci :
Jenis Dokumen : Skripsi
ISSN :
ISBN :
Link DOI / Jurnal : -
Status : Public
Pembimbing : 1. Dra. Mania Roswitha, M.Si.
2. Winita Sulandari , M.Si.
Penguji :
Catatan Umum : 2923/2009
Fakultas : Fak. MIPA
×
File : Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download.