Penulis Utama : Fauziah Eka P
NIM / NIP : S422008009
×

Jasa bank dalam menghimpun dan menyalurkan dana banyak digunakan oleh masyarakat. Namun terkadang tidak semua input yang dimiliki oleh suatu bank dapat menghasilkan output yang maksimal. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk menganalisis efisiensi bank umum konvensional di Indonesia pada kuartal III tahun 2003 hingga kuartal IV tahun 2021 dengan menggunakan pendekatan Data Envelopment Analysis dan menganalisis perbedaan efisiensi bank umum konvensional yang termasuk dalam KBMI 3 dan 4 di Indonesia pada kuartal III tahun 2003 hingga kuartal IV tahun 2021. Metode penelitian yang digunakan adalah Data Envelopment Analysis (DEA), sehingga penelitian ini membutuhkan variabel input dan output. Variabel input yang digunakan ada dua, yang pertama adalah Dana Pihak Ketiga (DPK), kemudian yang kedua adalah aset tetap dan inventaris. Sedangkan dua variabel output yang digunakan dalam penelitian ini meliputi pinjaman dan surat berharga yang dimiliki. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa beberapa bank umum konvensional yang dianalisis telah bekerja secara efisien. Secara umum, grafik efisiensi bank umum konvensional di Indonesia bergerak dari kiri bawah ke kanan atas atau menunjukkan bahwa efisiensi bank umum konvensional di Indonesia mengalami peningkatan selama kuartal III tahun 2003 hingga kuartal IV tahun 2021. Hasil penelitian juga menunjukkan perbedaan efisiensi bank antara bank umum konvensional yang tergolong dalam KBMI 3 dan 4 dimana bank KBMI 4 lebih efisien.

×
Penulis Utama : Fauziah Eka P
Penulis Tambahan : -
NIM / NIP : S422008009
Tahun : 2023
Judul : Perbandingan Efisiensi Bank Umum Konvensional yang termasuk KBMI 3 dan 4 di Indonesia Tahun 2003-2021
Edisi :
Imprint : Surakarta - Fak. Ekonomi dan Bisnis - 2023
Program Studi : S-2 Ekonomi Pembangunan
Kolasi :
Sumber : UNS
Kata Kunci : Efisiensi, bank umum konvensional, dan DEA
Jenis Dokumen : Tesis
ISSN :
ISBN :
Link DOI / Jurnal : https://ijebmr.com/uploads/pdf/archivepdf/2022/IJEBMR_1061.pdf
Status : Public
Pembimbing : 1. Dr. Siti Aisyah Tri Rahayu, S.E., M.Si
2. Dr. Tetuko Rawidyo Putro, S.E., M.Si
Penguji : 1. Lukman Hakim, S.E., M.Si., Ph.D
Catatan Umum :
Fakultas : Fak. Ekonomi dan Bisnis
×
Halaman Awal : Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download.
Halaman Cover : Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download.
BAB I : Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download.
BAB II : Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download.
BAB III : Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download.
BAB IV : Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download.
BAB V : Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download.
BAB Tambahan : Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download.
Daftar Pustaka : Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download.
Lampiran : Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download.