Penulis Utama : Shefa Maulana Malik
NIM / NIP : F0319130
×

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui dan memberikan bukti empiris menganai pengaruh likuiditas, profitabilitas, leverage, rasio aktivitas, suku bunga, ukuran perusahaan, kepemilikan keluarga, dan kepemilikan asing terhadap financial distress. Metode yang digunakan adalah penelitian kuantitatif dengan menggunakan data sekunder dari laporan keuangan perusahaan yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia (BEI). Data dikumpulkan melalui metode purposive sampling dan dianalisis dengan menggunakan regresi linier berganda, termasuk di dalamnya uji statistik t, uji statistik f, dan uji asumsi klasik. Penelitian ini dilakukan pada perusahaan sektor energi yang terdaftar di BEI selama periode lima tahun (2017-2021), dengan sampel terdiri dari 30 perusahaan dan total 150 observasi. Hasil penelitian menunjukkan bahwa likuiditas, profitabilitas, dan ukuran perusahaan memiliki pengaruh negatif yang signifikan terhadap financial distress, sedangkan leverage, kepemilikan keluarga, dan kepemilikan asing (dengan pengukuran variabel dummy nominal) memiliki pengaruh positif terhadap financial distress. Namun, kepemilikan keluarga, kepemilikan asing, (dengan pengukuran variabel persentase), dan suku bunga tidak memiliki pengaruh signifikan terhadap financial distress.

×
Penulis Utama : Shefa Maulana Malik
Penulis Tambahan : -
NIM / NIP : F0319130
Tahun : 2023
Judul : Analisis Determinasi Financial Disress Pada Perusahaan Sektor Energi di Bursa Efek Indonesia Tahun 2017-2021
Edisi :
Imprint : Surakarta - Fak. Ekonomi dan Bisnis - 2023
Program Studi : S-1 Akuntansi
Kolasi :
Sumber :
Kata Kunci : Corporate governance; financial distress; makroekonomi; rasio keuangan.
Jenis Dokumen : Skripsi
ISSN :
ISBN :
Link DOI / Jurnal : -
Status : Public
Pembimbing : 1. Ari Kuncara Widagdo, S.E., M.B.A., Ph. D., Ak.
Penguji :
Catatan Umum :
Fakultas : Fak. Ekonomi dan Bisnis
×
Halaman Awal : Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download.
Halaman Cover : Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download.
BAB I : Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download.
BAB II : Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download.
BAB III : Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download.
BAB IV : Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download.
BAB V : Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download.
BAB Tambahan : Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download.
Daftar Pustaka : Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download.
Lampiran : Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download.