Penulis Utama | : | Adila Nurfadlyah |
NIM / NIP | : | V1120007 |
Pencemaran air, tanah, dan udara merupakan masalah serius yang dihadapi oleh Indonesia. Provinsi Jawa Tengah tercatat sebagai wilayah yang paling terdampak oleh pencemaran tersebut. Salah satu upaya yang dilkukan dalam upaya pemilihan kualitas lingkungan adalah pengolahan limbah menjadi bahan yang ramah lingkungan, yaitu mengurangi penggunaan pewarna tekstil sintetis yang berbahaya dan menggantinya dengan pewarna alami seperti metode ecoprint. Selain itu, branding juga memiliki peran krusial dalam brand identity dan menciptakan hubungan emosional dengan konsumen. Proses branding melalui konten video di media sosial memerlukan tiga tahapan utama, yaitu praproduksi, produksi, dan pascaproduksi. Hal ini bertujuan untuk menciptakan kepercayaan konsumen dan membangun merek yang kuat. Videografer berperan dalam mengatasi masalah lingkungan dan memperkuat branding melalui konten video. untuk mengatasi masalah lingkungan dan memperkuat branding melalui video, perlu adanya kesadaran dan komitmen untuk berpartisipasi aktif dalam upaya pemulihan lingkungan serta penerapan strategi branding yang efektif. Dengan demikian, diharapkan dapat tercipta lingkungan yang lebih bersih dan sehat serta merek yang kuat dan relevan di mata konsumen.
Water, soil and air pollution are serious problems faced by Indonesia. Central Java Province is listed as the region most affected by the pollution. One of the efforts made in the selection of environmental quality is the processing of waste into environmentally friendly materials, which is reducing the use of harmful synthetic textile dyes and replacing them with natural dyes such as the ecoprint method. In addition, branding also has a crucial role in brand identity and creating an emotional connection with consumers. The process of branding through video content on social media requires three main stages, namely pre-production, production, and post-production. It aims to create consumer trust and build a strong brand. Videographers have a role to play in addressing environmental issues and strengthening branding through video content. To address environmental issues and strengthen branding through video, there needs to be awareness and commitment to actively participate in environmental recovery efforts and the implementation of effective branding strategies. Thus, it is expected to create a cleaner and healthier environment and a strong and relevant brand in the eyes of consumers.
Penulis Utama | : | Adila Nurfadlyah |
Penulis Tambahan | : | - |
NIM / NIP | : | V1120007 |
Tahun | : | 2023 |
Judul | : | PERAN VIDEOGRAFER DALAM BRANDING RERONCE ECO ART MELALUI KONTEN VIDEO DI MEDIA SOSIAL CAKRA BENTALA |
Edisi | : | |
Imprint | : | Surakarta - Sekolah Vokasi - 2023 |
Program Studi | : | D-3 Komunikasi Terapan |
Kolasi | : | |
Sumber | : | |
Kata Kunci | : | Lingkungan, ecoprint, branding, konten video. |
Jenis Dokumen | : | Laporan Tugas Akhir (D III) |
ISSN | : | |
ISBN | : | |
Link DOI / Jurnal | : | - |
Status | : | Public |
Pembimbing | : |
1. Adimas Maditra Permana S.I.Kom., M.I.Kom. |
Penguji | : |
1. Firdastin Ruthnia Yudiningrum, S. Sos, M. Si. 2. Sri Herwindya Baskara Wijaya, S. Sos., M. Si. 3. Adimas Maditra Permana S.I.Kom., M.I.Kom. |
Catatan Umum | : | |
Fakultas | : | Sekolah Vokasi |
Halaman Awal | : | Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download. |
---|---|---|
Halaman Cover | : | Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download. |
BAB I | : | Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download. |
BAB II | : | Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download. |
BAB III | : | Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download. |
BAB IV | : | Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download. |
BAB V | : | Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download. |
BAB Tambahan | : | Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download. |
Daftar Pustaka | : | Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download. |
Lampiran | : | Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download. |