Penulis Utama | : | Aditya Risky Dewi |
NIM / NIP | : | F0319005 |
Asimetri informasi antara agent dan principal memberikan kesempatan kepada manajer untuk bertindak oportunis dengan melakukan manajemen laba. Perusahaan perlu menerapkan mekanisme corporate governance dalam sistem pengendalian dan pengelolaan perusahaan untuk meminimumkan tindakan manajemen laba. Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis pengaruh struktur kepemilikan terhadap manajemen laba pada perusahaan non-keuangan yang terdaftar di BEI tahun 2020 dan 2021. Struktur kepemilikan yang digunakan meliputi kepemilikan manajerial, kepemilikan institusional, dan kepemilikan asing. Pendekatan yang digunakan untuk mengukur manajemen laba adalah discretionary accrual. Teknik pengambilan sampel dilakukan dengan purposive sampling yang didapat 303 sampel sebagai bahan obsevasi. Metode analisis data dalam penelitian ini adalah regresi berganda. Hasil penelitian menunjukan bahwa struktur kepemilikan yang diukur dengan konsentrasi kepemilikan institusional berpengaruh negatif signifikan terhadap manajemen laba perusahaan non-keuangan di Indonesia. Sedangkan kepemilikan manajerial dan kepemilikan asing tidak berpengaruh terhadap manajemen laba perusahaan non-keuangan di Indonesia.
Penulis Utama | : | Aditya Risky Dewi |
Penulis Tambahan | : | - |
NIM / NIP | : | F0319005 |
Tahun | : | 2023 |
Judul | : | Pengaruh Ownership Structure Terhadap Earnings Management Pada Perusahaan Non-Keuangan di BEI Tahun 2020-2021 |
Edisi | : | |
Imprint | : | Surakarta - Fak. Ekonomi dan Bisnis - 2023 |
Program Studi | : | S-1 Akuntansi |
Kolasi | : | |
Sumber | : | |
Kata Kunci | : | |
Jenis Dokumen | : | Skripsi |
ISSN | : | |
ISBN | : | |
Link DOI / Jurnal | : | - |
Status | : | Public |
Pembimbing | : |
1. 1. Dr. Sri Hartoko, M.B.A., Ak. |
Penguji | : | |
Catatan Umum | : | |
Fakultas | : | Fak. Ekonomi dan Bisnis |
Halaman Awal | : | Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download. |
---|---|---|
Halaman Cover | : | Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download. |
BAB I | : | Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download. |
BAB II | : | Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download. |
BAB III | : | Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download. |
BAB IV | : | Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download. |
BAB V | : | Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download. |
BAB Tambahan | : | Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download. |
Daftar Pustaka | : | Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download. |
Lampiran | : | Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download. |