Penulis Utama : Auryn Sativa Aufania
NIM / NIP : H0816021
×

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui integrasi pasar ikan cakalang antara nelayan dan antara pedagang di DKI Jakarta. Metode dasar yang digunakan dalam penelitian ini adalah metode deskriptif dan analitis. Teknik pengumpulan data dengan wawancara, observasi, dan dokumentasi. Jenis data yang digunakan yaitu data primer berupa data time series selama 30 hari pada bulan November 2021. Pengujian model dan analisis data menggunakan software SPSS versi 23. Hasil penelitian menunjukkan bahwa nilai IMC (Index of Market Connection) ikan cakalang antara nelayan yaitu 0,163 dan nilai koefisien B2 sebesar 0,8. Hal ini menunjukkan bahwa tingkat keterpaduan pasar antara nelayan tinggi dalam jangka pendek tetapi tidak terpadu dalam jangka panjang. Sementara nilai IMC ikan cakalang antara pedagang yaitu 0,136 dan nilai koefisien B2 sebesar 1,007. Hal ini menunjukkan terdapat keterpaduan jangka pendek dan jangka panjang di antara pedagang.

×
Penulis Utama : Auryn Sativa Aufania
Penulis Tambahan : -
NIM / NIP : H0816021
Tahun : 2023
Judul : Analisis Integrasi Pasar Ikan Cakalang (Katsuwonus pelamis) Antar Nelayan dan Antar Pedagang di DKI Jakarta
Edisi :
Imprint : Surakarta - Fak. Pertanian - 2023
Program Studi : S-1 Agribisnis
Kolasi :
Sumber :
Kata Kunci : integrasi pasar; ikan cakalang; imc; jangka panjang
Jenis Dokumen : Skripsi
ISSN :
ISBN :
Link DOI / Jurnal : -
Status : Public
Pembimbing : 1. Prof. Dr. Ir. Endang Siti Rahayu, M.S.
2. Dr. Ir. Sugiharti Mulya Handayani, M.P.
Penguji : 1. Dr. Setyowati, M.P.
Catatan Umum :
Fakultas : Fak. Pertanian
×
Halaman Awal : Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download.
Halaman Cover : Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download.
BAB I : Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download.
BAB II : Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download.
BAB III : Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download.
BAB IV : Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download.
BAB V : Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download.
BAB Tambahan : Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download.
Daftar Pustaka : Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download.
Lampiran : Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download.