Penulis Utama : Ayu Briliana
NIM / NIP : V1120028
×

Indonesia merupakan negara kepulauan terbesar di dunia yang memiliki keanekaragaman budaya, dimana seiring berkembangnya zaman kebudayaan yang dimiliki Indonesia mulai tergerus. Hadirnya era globalisasi menjadi sebuah ancaman bagi kita karena berusaha untuk mengubah cara tradisional menuju modern. Hal tersebut mengakibatkan kurangnya minat generasi muda untuk mencari informasi lebih dalam terhadap kebudayaannya sendiri. Melalui karya film dokumenter berjudul “Satmika Gangsa Adiluhung” ini diharapkan dapat menarik perhatian masyarakat untuk senatiasa tidak meninggalkan kebudayaannya. Dalam film dokumenter ini menyajikan informasi mengenai salah satu aset Indonesia yang sudah diakui oleh UNESCO sebagai warisan budaya tak benda yaitu gamelan. Tak hanya itu, film dokumenter ini dikemas dalam alur yang menarik dan mengandung unsur edukasi dalam bentuk fakta di lapangan mengenai proses pembuatan gamelan dan kegiatan ritual yang dijalani oleh pengrajin serta memuat pesan pelestarian kesenian tradisional. Tujuan dari pembuatan penelitian ini adalah menjelaskan detail dari peran, tugas, dan tanggung jawab penulis sebagai sutradara dalam produksi karya audiovisual dalam bentuk film dokumenter. Dalam proses produksi sutradara memiliki peran yang sangat penting dalam pembuatan karya film dokumenter “Satmika Gangsa Adiluhung”. Sutradara memiliki tanggung jawab atas keberhasilan dalam menerjemahkan naskah ke dalam bentuk visual maupun audio.  Menjadi sutradara harus memiliki kreativitas dalam mengemas alur cerita sebuah karya film dengan baik agar pesan yang disampaikan dapat tersampaikan secara efektif kepada khalayak.

 

Indonesia is the largest archipelagic country in the world and has a diversity of cultures. As time goes by, Indonesia's culture begins to erode. The presence of the era of globalization becomes a threat to us because it tries to change traditional ways into modern ones. This resulted in a lack of interest among the younger generation in seeking deeper information about their own culture. Through this documentary film entitled "Satmika Gangsa Adiluhung," it is hoped that it can attract the public's attention to never abandon their culture. This documentary film presents information about one of Indonesia's assets that has been recognized by UNESCO as an intangible cultural heritage, namely the gamelan. Not only that, but this documentary film is also packaged in an interesting plot and contains educational elements in the form of facts on the ground regarding the process of making gamelan and the ritual activities carried out by craftsmen, as well as a message about preserving traditional arts. The purpose of this research is to explain in detail the roles, duties, and responsibilities of the writer as a director in the production of audiovisual works in the form of documentaries. In the production process, the director has a very big role in making the documentary film "Satmika Gangsa Adiluhung". The director has responsibility for the success of translating the script into visual and audio form. A director must have creativity in packing the storyline of a film well so that the message conveyed can be conveyed effectively to the audience.

×
Penulis Utama : Ayu Briliana
Penulis Tambahan : -
NIM / NIP : V1120028
Tahun : 2023
Judul : Peran Sutradara Dalam Proses Produksi Film Dokumenter Satmika Gangsa Adiluhung
Edisi :
Imprint : Surakarta - Sekolah Vokasi - 2023
Program Studi : D-3 Komunikasi Terapan
Kolasi :
Sumber :
Kata Kunci : dokumenter, sutradara, ritual gamelan.
Jenis Dokumen : Laporan Tugas Akhir (D III)
ISSN :
ISBN :
Link DOI / Jurnal : -
Status : Public
Pembimbing : 1. Adimas Maditra Permana, S.I.Kom., M.I.Kom
Penguji : 1. Drs. Aryanto Budhy Sulihyantoro, M.Si.
2. Chatarina Heny Dwi Surwati, S. Sos., M. Si.
3. Adimas Maditra Permana, S.I.Kom., M.I.Kom
Catatan Umum :
Fakultas : Sekolah Vokasi
×
Halaman Awal : Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download.
Halaman Cover : Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download.
BAB I : Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download.
BAB II : Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download.
BAB III : Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download.
BAB IV : Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download.
BAB V : Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download.
BAB Tambahan : Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download.
Daftar Pustaka : Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download.
Lampiran : Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download.