Penulis Utama : Ghifari Ananda Alif
NIM / NIP : M0218037
×

Penelitian untuk merancang sebuah sensor Serat Optik dengan plat reflektif untuk mendeteksi getaran. Sensor Serat Optik terdiri dari serat optik, Photodioa,LED dan resistor. Digunakan dua ukuran sensor serat optik 0,5 mm dan 5 mm. Hasil keluaran sensor dibaca dengan modul ADC ads1115 dan diterima oleh mikrokontroler Arduino. Dalam penelitian ini dilakukan dua pengujian, pengujian pengaruh jarak media reflektif dengan sensor dan pengujian respon getaran. Dalam pengujian

pengaruh jarak media reflektik ditentukan sensor Serat Optik dengan serat optik berdiameter 0,5 mm memiliki sensitifitas sebesar 4552,9 mV/mm dengan rentang daerah paling sensitif 0-0,7 mm dari plat reflektif, sedangkanserat optik berukuran 5 mm memiliki sensitifitas sebesar 598,1 mV/mm dengan daerah rentang daerah paling sensitif 3-7 mm. pada pengujian respon getaran Sensor Serat Optik dengan diameter 0.5 mm mampu mendeteksi getaran dengan rentang 10– 60 Hz sedangkan sensor Serat Optik diameter 5 mm mampu mendeteksi getaran dengan rentang 10–50 Hz. Pada pengukuran 50 Hz terdapatbackground noise dengan frekuensi 50,21 Hz yang berasal dari rangkaian ads1115 yang digunakan sehingga terjadi overlapping. Hasil Perbandingan dengan sensor MPU6050 sebagai sensor getaran pembanding mendapatkan hasil yang sebanding, perbedaannya dari besaransignal-to-noise ratio(SNR) sensor Serat Optik yang lebih besar dari MPU 6050.

×
Penulis Utama : Ghifari Ananda Alif
Penulis Tambahan : -
NIM / NIP : M0218037
Tahun : 2023
Judul : Sensor Serat Optik Reflektif Berbasis Modulasi Intensitas Untuk Pengukuran Getaran
Edisi :
Imprint : Surakarta - Fak. MIPA - 2023
Program Studi : S-1 Fisika
Kolasi :
Sumber :
Kata Kunci : Serat optik; Sensor Serat Optik; Intensity based; dan frekuen
Jenis Dokumen : Skripsi
ISSN :
ISBN :
Link DOI / Jurnal : -
Status : Public
Pembimbing : 1. Ahmad Marzuki, S.Si, Ph.D
2. Drs. Harjana M.Si. M.Sc., Ph.D
Penguji : 1. Mohtar Yunianto, S.Si, M.Si.
2. Khairuddin S.Si.,M.Phil, Ph.D.
Catatan Umum : tidak ada DOI
Fakultas : Fak. MIPA
×
Halaman Awal : Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download.
Halaman Cover : Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download.
BAB I : Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download.
BAB II : Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download.
BAB III : Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download.
BAB IV : Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download.
BAB V : Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download.
BAB Tambahan : Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download.
Daftar Pustaka : Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download.
Lampiran : Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download.