Analisis kuantitas dan kualitas air bersih pelanggan PDAM kota Surakarta di kelurahan Pucang Sawit
Penulis Utama
:
Dwi Setiawan
NIM / NIP
:
I8706025
×ABSTRAK
Peranan air sangat penting bagi manusia, sehingga pengadaannya harus memenuhi standar kualitas air bersih. Letak pemukiman penduduk di kelurahan Pucang Sawit di Surakarta dekat dengan reservoir yang ada di Instalasi Pengelolaan Air Jurug, tapi dalam kebutuhan airnya tidak terpenuhi dan harus di tunjang dengan reservoir dari Cokro tulung dan sejumlah sumur dalam. Selain mengetahui kualitas air, penelitian ini juga menganalisis kuantitas air yang dapat dipengarui oleh faktor teknis yaitu pemakaian meter air dan faktor ekonomi berdasar tingkat kemampuan ekonomi masyarakat yang ditunjukkan dengan rekening listrik.
Penelitian ini menggunakan metode deskriptif kuantitatif. Data yang diperlukan antara lain data pembacaan meter air, rekening listrik, jumlah jiwa dalam satu keluarga.
Hasil analisis mewujudkan bahwa pemakaian air rata-rata untuk kelompok menengah ke atas (Kelompok A) sebesar 181,29 l/hr/jiwa. Untuk kelompok menengah kebawah (Kelompok B) sebesar 105,54 l/hr/jiwa. Pemakaian air rata-rata untuk kelompok A lebih besar dibandingkan rata-rata pemakaian air untuk kelompok B. Pemakaian air rata-rata untuk seluruh responden pelanggan PDAM di Kelurahan Pucang Sawit 143.415 l/hr/jiwa, sehingga termasuk kota kecil. Kulitas air di PDAM berdasarkan indikasi adanya chlor belum terdeteksi di semua pelanggan karena terpengaruh oleh jarak distribusinya dan terpenggaruh istalasi pada perpipaannya.
Kata kunci : kualitas air, chlor
×
Penulis Utama
:
Dwi Setiawan
Penulis Tambahan
:
-
NIM / NIP
:
I8706025
Tahun
:
2009
Judul
:
Analisis kuantitas dan kualitas air bersih pelanggan PDAM kota Surakarta di kelurahan Pucang Sawit
Edisi
:
Imprint
:
Surakarta - F. Teknik - 2009
Program Studi
:
D-3 Teknik Sipil Infrastruktur
Kolasi
:
Sumber
:
UNS-F. Teknik Prog. D III Teknik Sipil Infrastruktur Perkotaan-I.8706025-2009
Kata Kunci
:
Jenis Dokumen
:
Laporan Tugas Akhir (D III)
ISSN
:
ISBN
:
Link DOI / Jurnal
:
-
Status
:
Public
Pembimbing
:
1. Ir Siti Qomariyah, MSc
Penguji
:
Catatan Umum
:
3457/2009
Fakultas
:
Fak. Teknik
×
File
:
Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download.