Penulis Utama : Wulan Nimas Merlosa
NIM / NIP : V3820063
×

ABSTRAK

ANALISIS SISTEM INFORMASI MANAJEMEN ASET DAERAH (SIMATA) PADA BAPPERIDA KABUPATEN MADIUN

Penelitian pada tugas akhir ini bertujuan  untuk  mengetahui cara pengelolaan aset  daerah  dengan menggunakan Sistem Informasi Manajemen Data Aset (SIMATA) berbais web site pada kantor  BAPPERIDA Kabupaten Madiun yang telah sesuai dengan standar akuntansi pemerintahan dan peraturan pemerintah tentang pengelolaan barang milik negara/daerah.Penelitian ini juga digunakan untuk mengetahui  kendala atau hambatan dalam pelaksanaan pengelolaan aset tersebut.Penelitian  ini menggunakan metode analisis kualitatif dengan menggunakan sumber data sekunder. Data tersebut diperoleh saat melaksanakan kegiatan magang dan melakukan dokumentasi secara langsung dengan pihak instansi, serta menggunakan literatur jurnal atau buku yang sesuai dengan penelitian terhadap aset.Hasil dari penelitian ini menunjukan bahwa pengelolaan aset atau barang milik negara/daerah pada BAPPERIDA Kabupaten Madiun  sudah terlaksana dengan baik ,dan sesuai dengan pedoman peraturan pemerintah. seluruh aset yang dimiliki sudah tercatat dalam sistem sehingga mempermudah bagi pengguna pengelola aset. Pada penelitian ini diharapkan pengelolaan aset dengan menggunakan web site SIMATA dapat dilakukan pembaruan sistem secara berkala seiring dengan berjalannya zaman.

 

×
Penulis Utama : Wulan Nimas Merlosa
Penulis Tambahan : -
NIM / NIP : V3820063
Tahun : 2023
Judul : Analisis Sistem Informasi Manajemen Aset Daerah (SIMATA) Pada BAPPERIDA Kabupaten Madiun
Edisi :
Imprint : Madiun - Sekolah Vokasi - 2023
Program Studi : D-3 Akuntansi PSDKU
Kolasi :
Sumber :
Kata Kunci : Kata Kunci : Aset, Akuntansi, Barang Milik Daerah
Jenis Dokumen : Laporan Tugas Akhir (D III)
ISSN :
ISBN :
Link DOI / Jurnal : -
Status : Public
Pembimbing : 1. Denty Arista, S.E., M.S.A
Penguji : 1. Zaim Arif Eko Saputra, S.E., M. Acc
2. Galuh Tiaramurti, M.Ak
Catatan Umum :
Fakultas : Sekolah Vokasi
×
Halaman Awal : Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download.
Halaman Cover : Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download.
BAB I : Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download.
BAB II : Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download.
BAB III : Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download.
BAB IV : Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download.
BAB V : Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download.
BAB Tambahan : Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download.
Daftar Pustaka : Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download.
Lampiran : Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download.