Penulis Utama : Sanaz Alya Az-zara
NIM / NIP : E3119128
×

Pengantin baru yang melangsungkan perkawinan di Kantor Urusan Agama mereka tidak langsung mendapatkan dokumen kependudukan dengan status terbaru, tetapi mereka harus memperbarui status pada dokumen kependudukan ke Dinas Kependudukan dan Pencatatan Sipil Kabupaten Sragen agar mereka mendapatkan dokumen kependudukan dengan status yang terbaru. Penulisan ini bertujuan untuk menganalisis cakupan pencatatan perubahan dokumen kependudukan bagi masyarakat yang menikah di KUA belum maksimal serta mengidentifikasi pemanfaatan inovasi NIKITA dalam meningkatkan cakupan perubahan dokumen kependudukan bagi pasangan pengantin yang menikah di KUA. Metode penulisan yang digunakan adalah penulisan deskriptif dengan pendekatan kualitatif. Data diperoleh melalui studi literatur, wawancara dengan pihak terkait, dan observasi langsung terhadap proses kerja sama antara KUA dan Disdukcapil. Hasil penulisan menunjukkan bahwa terdapat tiga hambatan diantaranya adalah proses pengurusan pencatatan perkawinan yang melibatkan Disdukcapil Kabupaten Sragen dan KUA Kecamatan Kedawung Kabupaten Sragen yang merupakan institusi lintas sektoral, pelayanan onsite di Disdukcapil Kabupaten Sragen yang belum efisien, dan lokasi atau jarak pelayanan dari domisili pemohon yang cukup jauh. Maka dari itu, inovasi NIKITA yang di design sebagai aplikasi pada smartphone berbasis android yang dioperasikan oleh tim admin Disdukcapil Kabupaten Sragen dan tim admin KUA Kecamatan Kedawung Kabupaten Sragen dapat di implementasikan untuk meningkatkan pelayanan khususnya pada cakupan perubahan dokumen kependudukan bagi pasangan pengantin. NIKITA merupakan solusi yang mengintegrasikan proses pengadministrasian data dari database Disdukcapil Kabupaten Sragen dan KUA Kecamatan Kedawung Kabupaten Sragen. Sehingga dengan melakukan integrasi data dan pelayanan tersebut dapat menciptakan ketertiban administrasi kependudukan di Kabupaten Sragen.

×
Penulis Utama : Sanaz Alya Az-zara
Penulis Tambahan : -
NIM / NIP : E3119128
Tahun : 2023
Judul : INOVASI NIKAH LANGSUNG MENDAPAT KARTU KELUARGA DAN KARTU TANDA PENDUDUK (NIKITA) GUNA TERTIB ADMINISTRASI KEPENDUDUKAN DI KABUPATEN SRAGEN
Edisi :
Imprint : Surakarta - Sekolah Vokasi - 2023
Program Studi : -
Kolasi :
Sumber :
Kata Kunci : Inovasi KUA dengan Disdukcapil, Pencatatan Perkawinan, Dokumen Kependudukan.
Jenis Dokumen : Laporan Tugas Akhir (D IV)
ISSN :
ISBN :
Link DOI / Jurnal : -
Status : Public
Pembimbing : 1. Dr. Diana Lukitasari, S.H., M.H.
Penguji : 1. Dr. Muhammad Bagus Adi Wicaksono, S.H., M.H.
2. Rizda Ardyati, S.H., M.H.
3. Dr. Diana Lukitasari, S.H., M.H.
Catatan Umum :
Fakultas : Sekolah Vokasi
×
Halaman Awal : Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download.
Halaman Cover : Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download.
BAB I : Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download.
BAB II : Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download.
BAB III : Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download.
BAB IV : Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download.
BAB V : Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download.
BAB Tambahan : Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download.
Daftar Pustaka : Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download.
Lampiran : Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download.