Penulis Utama : Alloyus Bayu Hans Abram
NIM / NIP : I0719011
×

Synthetic Aperture Radar (SAR) merupakan jenis pengumpulan data aktif melalui penginderaan jauh (remote sensing) dengan menggunakan sensor yang memancarkan dan menerima kembali sinyal hamburan gelombang mikro dari objek yang dideteksi, Sistem SAR dapat diaplikasikan pada Unmanned Aerial Vehicle (UAV) untuk penginderaan jauh dengan cakupan yang tidak terlalu luas sehingga lebih efisien, efektif, dan fleksibel dibanding menggunakan SAR satelit. Antena merupakan bagian dari sistem SAR untuk mengirimkan dan menerima sinyal hamburan balik. Perancangan antena pada frekuensi kerja 1.2875 GHz dilakukan dengan jenis mikrostrip, polarisasi sirkuler, menggunakan teknik susun seri rotasi sekuensial, serta teknik pencatuan line feed. Antena didesain menggunakan software CST Studio Suite 2019 dengan pengukuran fabrikasi menggunakan Pocket VNA. Setelah optimalisasi, antena berhasil dirancang dengan perbedaan bandwidth pada simulasi dan pengukuran yaitu 176.2 MHz dan 255 MHz. Nilai VSWR berada pada 1.05 dan 1.10. Impedansi masukan sebesar 47 Ohm pada simulasi dan 54 Ohm pada pengukuran. Perbedaan hasil dipengaruhi oleh pengikisan saat antena telah terfabrikasi, teknik pemasangan konektor SMA 50 Ohm, keakuratan tebal patch antenna, serta nilai real dari konstanta dielectric atau substrate yang digunakan. 

×
Penulis Utama : Alloyus Bayu Hans Abram
Penulis Tambahan : -
NIM / NIP : I0719011
Tahun : 2023
Judul : PENGEMBANGAN ANTENA L-BAND UNTUK MULTIBAND CIRCULARY POLARIZED SYNTHETIC APERTURE RADAR ONBOARD UNMANNED AERIAL VEHICLE (UAV)
Edisi :
Imprint : Surakarta - Fak. Teknik - 2023
Program Studi : S-1 Teknik Elektro
Kolasi :
Sumber :
Kata Kunci : SAR, UAV, Antena Mikrostrip
Jenis Dokumen : Skripsi
ISSN :
ISBN :
Link DOI / Jurnal : -
Status : Public
Pembimbing : 1. Prof. Joshapat Tetuko Sri Sumantyo Ph.D.
2. Meiyanto Eko Sulistyo S.T., M.Eng.
Penguji : 1. Joko Hariyono, S.T., M,Eng., Ph.D.
2. Joko Slamet Saputro, S.Pd., M.T.
Catatan Umum :
Fakultas : Fak. Teknik
×
Halaman Awal : Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download.
Halaman Cover : Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download.
BAB I : Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download.
BAB II : Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download.
BAB III : Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download.
BAB IV : Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download.
BAB V : Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download.
BAB Tambahan : Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download.
Daftar Pustaka : Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download.
Lampiran : Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download.