Penulis Utama : Farina Nurul Hidayah
NIM / NIP : H0817034
×

Penelitian ini dilakukan untuk mengetahui pengaruh antara komponen bauran pemasaran berupa produk, harga, tempat dan promosi terhadap kepuasan konsumen produk keripik pisang. Penelitian ini dilakukan pada agroindustri keripik pisang Askha Jaya Bandar Lampung yang merupakan salah satu agroindustri besar di Sentra Indusri Keripik Pisang Kota Bandar Lampung. Metode dasar penelitian ini adalah metode kausal komparatif dengan pendekatan kuantitatif. Sampel yang digunakan dalam penelitian berjumlah 100 responden ditentukan dengan metode  non-probability sampling dengan cara accidental sampling. Penelitian dilakukan dengan pengumpulan data, transformasi data interval, kemudian analisis data dengan Structural Equation Modeling-Partial Least Square (SEM-PLS) mengunakan software SmartPLS 3.0. Hasil penelitian menunjukkan bahwa 70,9% variabel kepuasan konsumen dijelaskan perubahan variasinya oleh variabel bauran pemasaran yang ditunjukkan dari perolehan nilai R  variabel kepuasan konsumen. Variabel produk, harga, dan promosi berpengaruh positif dan signifikan terhadap kepuasan konsumen keripik pisang Askha Jaya dengan perolehan p-value secara berturut-turut adalah 0,044; 0,000; 0,000 dalam tingkat signifikansi sebesar 5%. Variabel tempat tidak berpengaruh signifikan terhadap kepuasan konsumen produk keripik pisang Askha Jaya.

×
Penulis Utama : Farina Nurul Hidayah
Penulis Tambahan : -
NIM / NIP : H0817034
Tahun : 2023
Judul : Analisis Pengaruh Bauran Pemasaran Terhadap Kepuasan Konsumen Produk Keripik Pisang (Studi Kasus: Askha Jaya Bandar Lampung)
Edisi :
Imprint : Surakarta - Fak. Pertanian - 2023
Program Studi : S-1 Agribisnis
Kolasi :
Sumber :
Kata Kunci : Bauran Pemasaran; Kepuasan Konsumen; SEM PLS
Jenis Dokumen : Skripsi
ISSN :
ISBN :
Link DOI / Jurnal : -
Status : Public
Pembimbing : 1. Prof. Dr. Ir. Mohamad Harisudin, M.Si.
2. Dr. Ir. Sugiharti Mulya Handayani, M.P.
Penguji :
Catatan Umum :
Fakultas : Fak. Pertanian
×
Halaman Awal : Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download.
Halaman Cover : Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download.
BAB I : Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download.
BAB II : Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download.
BAB III : Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download.
BAB IV : Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download.
BAB V : Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download.
BAB Tambahan : Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download.
Daftar Pustaka : Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download.
Lampiran : Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download.