Implementasi Program Sragen Merdeka Membaca Dalam Mendukung Gerakan Literasi Nasional di Perpustakaan Kabupaten Sragen
Penulis Utama
:
Veronica Melhani Cesaria
NIM / NIP
:
V1020088
×<p><strong>Veronica Melhani Cesaria “Implementasi Program Sragen Merdeka<br>Membaca Dalam Mendukung Gerakan Literasi Nasional di Perpustakaan<br>Kabupaten Sragen”. Tugas Akhir. Program Studi D3 Perpustakaan.<br>Sekolah Vokasi. Universitas Sebelas Maret Surakarta.</strong></p><p><br>Tujuan dari penelitian ini yaitu; (1) mengetahui implementasi Program RAKA<br>BACA dalam mendukung GLS di Kabupaten Sragen, (2) mengetahui<br>implementasi Program RAKA BACA dalam mendukung GLK di Kabupaten<br>Sragen, (3) mengetahui implementasi Program RAKA BACA dalam<br>mendukung GLM di Kabupaten Sragen. Penelitian ini menggunakan metode<br>kualitatif deskriptif melalui observasi dan wawancara sebagai sumber data<br>primer. Upaya untuk meningkatkan literasi dan dukungan terhadap Gerakan<br>Literasi Nasional, Perpustakaan Daerah Kabupaten Sragen memiliki RAKA<br>BACA. “Sragen Merdeka Membaca” adalah program Perpustakaan Daerah<br>Kabupaten Sragen untuk mengubah tanggapan masyarakat juga penyebaran<br>akses membaca di seluruh wilayah Kabupaten Sragen dari yang terdekat sampai<br>terjauh. Pengambilan sampel dilakukan dengan teknik purposive.Hasil dari<br>penelitian ini adalah (1) Kegiatan Program “Sragen Merdeka Membaca” dalam<br>mendukung Gerakan Literasi Nasional terdapat dalam layanan sirkulasi,<br>layanan teknologi dan informasi, layanan referensi, layanan terbitan berkala,<br>layanan perpustakaan keliling, layanan anak/PISA, dan layanan transformasi<br>perpustakaan berbasis inklusi sosial, (2) Upaya untuk memenuhi Gerakan<br>Literasi Sekolah di Perpustakaan Kabupaten Sragen dengan memberikan<br>layanan anak/PISA juga perpustakaan keliling yang menjadi layanan yang<br>paling digemari dan diminati anak-anak sekolah, (3) Upaya dalam memenuhi<br>Gerakan Literasi Keluarga di Perpustakaan Kabupaten Sragen dengan<br>memberikan layanan perpustakaan keliling yang ada di tempat-tempat rekreasi<br>di Kabupaten Sragen dan di Car Free Day, (4) Upaya dalam memenuhi Gerakan<br>Literasi Masyarakat di Perpustakaan Kabupaten Sragen dengan adanya layanan<br>Tranformasi Perpustakaan Berbasis Inklusi sosial dengan didalamnya ada<br>kegiatan antara lain pelatihan kuliner dan pelatihan internet marketing.</p>
×
Penulis Utama
:
Veronica Melhani Cesaria
Penulis Tambahan
:
-
NIM / NIP
:
V1020088
Tahun
:
2023
Judul
:
Implementasi Program Sragen Merdeka Membaca Dalam Mendukung Gerakan Literasi Nasional di Perpustakaan Kabupaten Sragen
Edisi
:
Imprint
:
Surakarta - Sekolah Vokasi - 2023
Program Studi
:
D-3 Perpustakaan
Kolasi
:
Sumber
:
Kata Kunci
:
Program RAKA BACA, Gerakan Literasi Nasional,Perpustakaan Umum.
Jenis Dokumen
:
Laporan Tugas Akhir (D III)
ISSN
:
ISBN
:
Link DOI / Jurnal
:
-
Status
:
Public
Pembimbing
:
1. Bachrul Ilmi, S.Ptk., M.Hum.
Penguji
:
1. Katrin Setio Devi, S.Hum., M.Hum.
Catatan Umum
:
Fakultas
:
Sekolah Vokasi
×
Halaman Awal
:
Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download.
Halaman Cover
:
Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download.
BAB I
:
Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download.
BAB II
:
Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download.
BAB III
:
Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download.
BAB IV
:
Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download.
BAB V
:
Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download.
BAB Tambahan
:
Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download.
Daftar Pustaka
:
Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download.
Lampiran
:
Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download.