Penulis Utama : Nuzulil Rizky Mubarok
NIM / NIP : O0218074
× <p><strong>ABSTRAK</strong></p><p><strong>Nuzulil Rizky Mubarok. O0218074. PERBEDAAN PENGARUH METODE LATIHAN SEPAK SILA BERPASANGAN DAN INDIVIDU TERHADAP KEMAMPUAN SEPAK SILA PADA ATLET SEPAK TAKRAW PSTA KECAMATAN PACIRAN KABUPATEN LAMONGAN. SKRIPSI, Surakarta : Fakultas Keolahragaan, Universitas Sebelas Maret, Surakarta, Desember, 2023.</strong></p><p>Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui: (1) Pengaruh metode latihan sepak sila berpasangan terhadap kemampuan sepak sila pada atlet sepak takraw PSTA Kecamatan Paciran Kabupaten Lamongan. (2) Pengaruh metode latihan sepak sila secara individu terhadap kemampuan sepak sila pada atlet sepak takraw PSTA Kecamatan Paciran Kabupaten Lamongan. (3) Metode latihan yang mempunyai peningkatan lebik baik antara metode latihan sepak sila berpasangan dengan metode latihan sepak sila secara individu terhadap kemampuan sepak sila pada atlet sepak takraw PSTA Kecamatan Paciran Kabupaten Lamongan.</p><p>Penelitian ini menggunakan metode eksperimen dengan desain rancangan pretest-poststest. Teknik pengambilan sampel dalam penelitian ini menggunakan teknik total sampling, yaitu pengambilan sampel dari jumlah keseluruhan populasi. Populasi dalam penelitian ini adalah seluruh atlet pada klub Persatuan Sepak Takraw Almuhtadi (PSTA). Teknik pengumpulan data menggunakan tes kemampuan sepak sila. Teknik analisis data dalam penelitian ini adalah menggunakan uji perbedaan ( t-test ).</p><p>Hasil analisis menunjukkan bahwa: (1) metode latihan berpasangan memperoleh peningkatan 41,56 dengan presentase 12,452%. Perhitungan statistik diperoleh t-hitung sebesar 13,611 dengan nilai t-tabel 2,131, jika dibandingkan t-hitung ˃ t-tabel yang berarti terdapat peningkatan yang signifikan. (2) metode latihan secara individu diperoleh peningkatan sebesar 33,25 dengan presentase 10,015%. Perhitungan statistik diperoleh t-hitung 31,643 dengan nilai t-tabel 2,131, jika dibandingkan t-hitung > t-tabel yang berarti terdapat peningkatan yang signifikan.</p><p>Dari hasil analisis data dapat disimpulkan bahwa: (1) terdapat pengaruh metode latihan sepak sila berpasangan terhadap kemampuan sepak sila pada atlet sepak takraw PSTA Kecamatan Paciran Kabupaten Lamongan. (2) terdapat pengaruh metode latihan sepak sila secara individu terhadap kemampuan sepak sila pada atlet sepak takraw PSTA Kecamatan Paciran Kabupaten Lamongan. (3) metode latihan sepak sila berpasangan mempunyai peningkatan lebih besar yaitu 12,452%, sedangkan metode latihan sepak sila secara individu mempunyai peningkatan 10,015%.</p><p>Kata Kunci  :  Sepak Sila; Sepak Sila Berpasangan; Sepak Sila Individu.</p>
×
Penulis Utama : Nuzulil Rizky Mubarok
Penulis Tambahan : -
NIM / NIP : O0218074
Tahun : 2024
Judul : Perbedaan Pengaruh Metode Latihan Sepak Sila Berpasangan dan Individu Terhadap Kemampuan Sepak Sila pada Atlet Sepak Takraw Klub PSTA Kecamatan Paciran Kabupaten Lamongan
Edisi :
Imprint : SURAKARTA - Fak. Keolahragaan - 2024
Program Studi : S-1 Pendidikan Kepelatihan Olahraga
Kolasi :
Sumber :
Kata Kunci : Sepak Sila; Sepak Sila Berpasangan; Sepak Sila Individu.
Jenis Dokumen : Skripsi
ISSN :
ISBN :
Link DOI / Jurnal : -
Status : Public
Pembimbing : 1. Drs. Bambang Wijanarko, M.Kes.
2. Slamet Widodo, S.Pd., M.Or.
Penguji : 1. Dr. Agustiyanta, M.Pd.
2. Rumi Iqbal Doewes, S.Pd., M.Or.
Catatan Umum :
Fakultas : Fak. Keolahragaan
×
Halaman Awal : Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download.
Halaman Cover : Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download.
BAB I : Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download.
BAB II : Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download.
BAB III : Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download.
BAB IV : Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download.
BAB V : Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download.
BAB Tambahan : Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download.
Daftar Pustaka : Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download.
Lampiran : Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download.