Penulis Utama : Citta Puri Indiraloka
NIM / NIP : V1820017
× <p>Produk marshmallow dengan penambahan serbuk kapulaga merupakan sebuah inovasi produk marshmallow dengan dominasi bahan dasar berupa gelatin, gula pasir dan terdapat penambahan serbuk kapulaga yang dimanfaatkan untuk meningkatkan cita rasa produk. Bahan yang digunakan untuk membuat marshmallow dengan penambahan serbuk kapulaga yaitu gelatin, gula pasir, serbuk kapulaga, air, garam, pewarna makanan, vanilli dan tepung maizena. Proses pembuatan diawali dengan percampuran I, penambahan bahan dan pengadukan, penuangan dan pendinginan, percampuran II, pencetakan, pendiaman, pemotongan penimbangan dan pengemasan. Analisis sensoriss yang dilakukan yaitu analisis uji kesukaan dengan parameter warna, aroma, rasa, tekstur, dan overall dengan jumlah panelis sebanyak 30 panelis. Berdasarkan hasil analisis sensoriss, formula yang paling disukai yaitu formula dengan penggunaan 300 gram gula pasir dan 15 gram serbuk kapulaga. Selain analisis sensoriss, dilakukan juga analisis kandungan produk yang meliputi uji kadar air, uji kadar abu, uji gula reduksi dan uji sukrosa. Berdasarkan analisis kandungan produk yang dilakukan, diperoleh hasil uji kadar air dengan rata-rata sebesar 18,18%, uji kadar abu dengan rata-rata sebesar 0,92%, uji gula reduksi dengan rata-rata sebesar 1,06%, dan uji sukrosa dengan rata-rata sebesar 57,25%. Pengemasan produk marshmallow dengan penambahan serbuk kapulaga menggunakan pengemas pouch ziplock. Berdasarkan perhitungan analisis ekonomi mengenai kelayakan produksi marshmallow yaitu HPP, BEP, POT, NPV dan ROI didapatkan hasil bahwa usaha produksi produk marshmallow dengan penambahan serbuk kapulaga menguntungkan sehingga layak untuk terus dijalankan. </p>
×
Penulis Utama : Citta Puri Indiraloka
Penulis Tambahan : -
NIM / NIP : V1820017
Tahun : 2024
Judul : PEMBUATAN MARSHMALLOW DENGAN PENAMBAHAN SERBUK KAPULAGA
Edisi :
Imprint : Surakarta - Sekolah Vokasi - 2024
Program Studi : D-3 Teknologi Hasil Pertanian
Kolasi :
Sumber :
Kata Kunci : Analisis kimia, Gula pasir, Marshmallow, Proses produksi, Serbuk kapulaga.
Jenis Dokumen : Laporan Tugas Akhir (D III)
ISSN :
ISBN :
Link DOI / Jurnal : -
Status : Public
Pembimbing : 1. Anis Asmediana, S.T.P., M.Sc.
Penguji : 1. Lativa Lisya Maghfira, S.Pi., M.Sc.
2. Rini Fertiasari, S.P., M.Sc.
Catatan Umum :
Fakultas : Sekolah Vokasi
×
Halaman Awal : Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download.
Halaman Cover : Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download.
BAB I : Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download.
BAB II : Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download.
BAB III : Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download.
BAB IV : Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download.
BAB V : Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download.
BAB Tambahan : Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download.
Daftar Pustaka : Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download.
Lampiran : Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download.