Penulis Utama : Riris Arifianto
NIM / NIP : S412002024
× <p>ABSTRAK</p><p>Karyawan yang bekerja di dunia kesehatan seperti perawat mengadapi risiko<br>keselamatan bekerja maupun tekanan psikologis ketika pandemi. Figur seorang<br>pemimpin akan memiliki peran penting untuk bagaimana mengurangi tekanan yang<br>dirasakan perawat ketika pandemi. Selain itu, bagaimana figur pemimpin dapat<br>memaksimalkan perilaku Organizational Citizenship Behavior (OCB) dengan <br>mempertimbangan work engagement dan employee self-sacrifice. Penelitian ini<br>dilakukan dengan metode survei dengan jenis data cross-sectional dari<br>sampel 288 perawat di RSUD Soediran Mangun Sumarso Wonogiri menggunakan<br>kuisioner dari g-form dan dianalisis menggunakan SEM-PLS. Hasil penelitian<br>menunjukkan kepemimpinan inklusif tidak berpengaruh negatif terhadap<br>tekanan psikologis. Sementara itu, kepemimpinan inklusif berpengaruh positif<br>terhadap OCB. Selanjutnya, work engagement memediasi kepemimpinan inklusif<br>terhadap tekanan psikologis, namun employee self-sacrifice tidak memoderasi<br>kepemimpinan inklusif terhadap tekanan psikologis. Terakhir, OCB berpengaruh<br>positif terhadap work engagement. Penelitian selanjutnya dapat mengkaji<br>lebih lanjut mengenai variabel work engagement untuk menjadi variabel mediasi<br>antara kepemimpinan inklusif terhadap OCB berdasarkan bukti-bukti empiris<br>penelitian terdahulu maupun teori untuk penurunan hipotesis serta untuk selalu<br>mengoptimalkan figur kepemimpinan dengan memberikan tindakan timbal balik dan<br>selalu memberikan rasa aman ketika terjadi situasi tidak terduga</p>
×
Penulis Utama : Riris Arifianto
Penulis Tambahan : -
NIM / NIP : S412002024
Tahun : 2024
Judul : Efek Kepemimpinan Inklusif Pada Tekanan Psikologis dan Organizational Citizenship Behavior
Edisi :
Imprint : Surakarta - Fak. Ekonomi dan Bisnis - 2024
Program Studi : S-2 Manajemen
Kolasi :
Sumber :
Kata Kunci : kepemimpinan inlusif, tekanan psikologis, OCB, work engagement, employee self-sacrifice.
Jenis Dokumen : Tesis
ISSN :
ISBN :
Link DOI / Jurnal : -
Status : Public
Pembimbing : 1. Dr. Sinto Sunaryo, S.E., M.Si.
Penguji : 1. Prof . Dr. Hunik Sri Runing Sawitri, M.Si.
2. Dr. Mugi Harsono, S.E., M.Si.
Catatan Umum :
Fakultas : Fak. Ekonomi dan Bisnis
×
Halaman Awal : Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download.
Halaman Cover : Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download.
BAB I : Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download.
BAB II : Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download.
BAB III : Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download.
BAB IV : Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download.
BAB V : Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download.
BAB Tambahan : Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download.
Daftar Pustaka : Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download.
Lampiran : Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download.