Penulis Utama : Andri Arif Kustiawan
NIM / NIP : T861808002
× <p>Andri Arif Kustiawan. 2024. Pengembangan Instrumen Tes Ketrampilan Dasar<br>Olahraga Futsal. Disertasi. Surakarta: Program Pascasarjana Universitas Negeri <br>Sebelas Maret Surakarta. Promotor: Prof. Dr. M. Furqon Hidayatullah, M. Pd., <br>Kopromotor: Dr.Sapta Kunta Purnama, M. Pd., Dr. Fadilah Umar, S.Pd., M.Or.</p><p>         Penelitian ini bertujuan  untuk mengidentifikasi item-item teknik dasar yang <br>dominan dalam futsal, menghasilkan intrumen test ketrampilan futsal dan <br>mengetahui kondisi kemampuan atlet Futsal Jawa Tengah<br>          Penelitian ini merupakan penelitian pengembangan. Model pengembangan tes <br>passing, control, dribbling, chipping dan shooting melalui lima tahap, yaitu: analisis <br>awal, perancangan tes, uji coba produk, pengukuran dan penerapan produk.  Subjek <br>penelitian adalah atlet Futsal PORPROV Jawa Tengah.  Sampel  pemain Futsal  <br>sebanyak 120 atlet  yang ditentukan menggunakan purposive sampling technique <br>yang terdiri dari 15 sampel untuk uji skala kecil yang dilakukan terhadap atlet Futsal <br>Surakarta, uji skala besar sebanyak 90 sampel yang dilakukan terhadap atlet futsal <br>Kabupaten Banyumas, Kebumen, Kendal, Kudus dan Jepara dan Klaten untuk <br>implementasi sebanyak 15 yang dilakukan pada kabupaten Karanganyar. Instrumen <br>penelitian berupa: lembar penilaian produk awal oleh pakar, lembar peringkat <br>pemain oleh pelatih dan tes yang dikembangkan. Validitas kriteria ditentukan <br>menggunakan koefisien korelasi Sparman’s rho dan Product Moment antara <br>peringkat pemain oleh pelatih dengan skor tes keterampilan. Reliabilitas ditentukan<br> menggunakan koefisien korelasi Cronbach Alpha, dan intraclass correlation <br>coefficient (ICC) antara pengulangan tes. <br>Berdasarkan penilaian dari para ahli futsal mengenai rancangan produk Tes <br>keterampilan dasar olahraga futsal yang bertujuan untuk memberikan penilaian dan <br>masukan untuk pengembangan produk yang lebih baik. Produk awal yang dipakai <br>adalah Tes Passing, Test Control, Tes Dribbling,  Tes Chipping  dan Tes Shooting <br>tersebut yang sudah diuji coba oleh team ahli dan dipilih sebagai uji kelayakan tes <br>TKDO Futsal dengan kesepakatan memiliki validitas paling tinggi yaitu uji tes <br>passing sebesar 0,915, tes control sebesar 0,885, tes dribbling sebesar 0,901, tes <br>chipping sebesar 0,859 dan tes shooting sebesar 0,878. Hasil tersebut  menunjukkan  <br>bahwa  instrumen  yang  dikembangkan  telah  memenuhi syarat  sebagai  alat  ukur  <br>dan  dapat  diterapkan  untuk  mengukur  keterampilan bermain futsal pemain usia <br>18-23 tahun. Konstruk keterampilan bermain futsal adalah eksekusi pemain untuk <br>memperagakan rangkaian teknik-teknik yang dominan dilakukan dalam ball <br>possession dan finishing pada permainan futsal, yang meliputi;  passing, control,  <br>dribbling, chipping dan shooting. Uji validitas instrument test skala kecil tim <br>PORPROV Surakarta dihasilkan  pada tes passing kanan sebesar 0.914, passing kiri <br>sebesar 0.972 dengan reliabilitas sebesar 0.819. tes control  sebesar  0,974, retes <br>sebesar 0.972 dan reliabilitas sebesar 0,806,  tes dribbling sebesar 0.898, retes <br>sebesar 0.979 dan reliabilitas sebesar 0.937, tes chipping kanan sebesar 0.939, kiri <br>sebesar 0.927 dan reliabilitas sebesar 0.849. Adapun validitas pada tes shooting <br>kanan sebesar 0.914, kiri sebesar 0.927 dan reliabilitas sebesar 0.725. Uji validitas <br>instrument test  skala besar  dihasilkan  pada test passing kanan sebesar 0.890, <br>passing kiri sebesar 0.887 dengan reliabilitas sebesar 0.734, tes control  sebesar  <br>0,973, retes sebesar 0.967 dan reliabilitas sebesar 0,935 , tes  dribbling sebesar 0.995, <br>retes sebesar 0.995 dan reliabilitas sebesar 0.990, test chipping kanan sebesar 0.888, <br>kiri sebesar 0.881 dan reliabilitas sebesar 0.720. Adapun validitas pada tes shooting <br>kanan sebesar 0.893, kiri sebesar 0.872 dan reliabilitas sebesar 0.716.  Norma <br>penilaian bagi pemain futsal U-23 memiliki lima kategori, yaitu; kurang sekali, <br>kurang, cukup, baik, dan baik sekali. Norma skala besar  pada test shooting <br>mayoritas memiliki kurang (35,6%), tes chipping mayoritas dengan kategori cukup <br>(36,7%), tes passing mayoritas kurang (32,2%), tes control mayoritas baik (26,7%)<br> dan tes dribbling mayoritas cukup (28,9%). Tes secara keseluruhan  mayoritas<br> mempunyai norma cukup baik (38,9%). Hasil tersebut menunjukkan bahwa <br>instrument yang dikembangkan telah memenuhi syarat sebagai alat ukur dan dapat <br>diimplementasikan pada pembina ataupun pelatih futsal untuk mengukur tingkat  <br>ketrampilan bermain futsal U-23 tahun baik untuk proses seleksi ataupun proses <br>pembinaan melalui program latihan.<br>         Berdasarkan hasil penelitian yang dilakukan dapat disimpulkan sebagai <br>berikut:1) Terpilih tes item-item keterampilan dasar futsal yang ditemukan dalam <br>penelitian ini meliputi tes passing, tes control, tes dribbling, tes chipping dan tes <br>shooting. 2) Konstruk tes keterampilan dasar futsal dapat dikatakan:a) tersusun 5 <br>item  kontruk tes ketrampilan yaitu passing, control, dribbling, chipping dan <br>shooting. b) memiliki validitas dan reliabilitas yang tinggi, passing  (kanan=0,890, <br>kiri= 0,887), control (test=0.973, retes=0.967), dribbling (test=0,995, retes=0,995), <br>chipping (kanan=0.888, kiri=0,881) dan shooting (kanan=0,893, kiri=0,872). <br>Reliabilitas passing (0,734), control (0,935), dribbling (0,990), chipping (0,720) dan <br>shooting (0,716). c)tersusun norma masing-masing tes dan keseluruhan tes <br>ketrampilan yang cukup. 3) Implementasi TKDO ini dicobakan pada  tingkat Jawa <br>Tengah di Kabupaten Karanganyar dan hasilnya memiliki tes ketrampilan dengan <br>memiliki validitas Passing  (kanan=0,904, kiri= 0,916), control (test=0.841, <br>retes=0.971), dribbling (test=0,968, retes=0,964), chipping (kanan=0.939, <br>kiri=0,927) dan shooting (kanan=0,894, kiri=0,899). Reliabilitas passing (0,761), <br>control (0,943), dribbling (0,893), chipping (0,849) dan shooting (0,792) dengan <br>tersusunnya norma yang cukup. Kebaruan penelitian ini adalah model keterampilan <br>yang dikembangkan yaitu tersusunnya tes ketrampilan dasar futsal terdiri dari <br>passing, control, dribbling, chipping dan shooting yang sudah mewakili tes <br>keterampilan dasar secara keselurahan serta norma tes menggunakan norma item <br>dasar futsal secara keseluruhan dengan lima interval sangat kurang (95,75-106,52), <br>kurang (106,52-117,29), cukup (117,30-128,60), baik (128,61-138,83) dan sangat <br>baik(138,84-149,60). </p>
×
Penulis Utama : Andri Arif Kustiawan
Penulis Tambahan : -
NIM / NIP : T861808002
Tahun : 2024
Judul : PENGEMBANGAN INSTRUMEN TES KETERAMPILAN DASAR OLAHRAGA FUTSAL
Edisi :
Imprint : Surakarta - Fak. Keolahragaan - 2024
Program Studi : S-3 Ilmu Keolahragaan
Kolasi :
Sumber :
Kata Kunci : Kata kunci: pengembangan intrumen, tes ketrampilan dasar futsal, futsal u-23
Jenis Dokumen : Disertasi
ISSN :
ISBN :
Link DOI / Jurnal : https://fizjoterapiapolska.pl/en/article/rozwoj-instrumentow-testowania-umiejetnosci-kontroli-i-dryblingu-dla-pilkarzy-futsalu-do-lat-23-w-prowincji-jawa-srodkowa/
Status : Public
Pembimbing : 1. Prof. Dr. M. Furqon Hidayatullah, M.Pd
2. Prof. Dr. Sapta Kunta Purnama, M.Pd
3. Dr. Fadilah Umar, S.Pd., M.Or
Penguji : 1. Prof. Dr. Ir. Ahmad Yunus, M.S
2. Dr. Dr. Slamet Riyadi, S.Pd., M.Or
3. Febriani Fajar Ekawati, S.Pd., M.Or., Ph.D
Catatan Umum :
Fakultas : Fak. Keolahragaan
×
Halaman Awal : Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download.
Halaman Cover : Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download.
BAB I : Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download.
BAB II : Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download.
BAB III : Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download.
BAB IV : Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download.
BAB V : Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download.
BAB Tambahan : Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download.
Daftar Pustaka : Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download.
Lampiran : Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download.