Penulis Utama : Ardian Rizky Widiyanto
NIM / NIP : O0219020
× <p>Ardian Rizky Widiyanto. Pengaruh Strength Training Neck Flexors dan Extensors Terhadap Biomekanika Heading Pemain Sepakbola Wanita. Skripsi. Fakultas Keolahragaan Universitas Sebelas Maret Surakarta. 10 Juli 2023.</p><p>Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui pengaruh strength training neck flexors dan extensors terhadap biomekanika heading pemain sepakbola wanita. Penelitian ini merupakan penelitian eksperimen dengan one group pretest-posttest design. 3 pemain sepakbola wanita posisi midfielder berpartisipasi dalam penelitian ini. Pada pelaksanaan perlakuan, sampel menjalani strength training neck flexors dan extensors yang terdiri dari 3 exercise yaitu head-ball-head isometrics, partner-assisted neck resistance, dan neck machine flexion and extension selama 8 minggu (3 sesi per minggu). Pengumpulan data dilakukan dengan tes standing header, jumping header, dan running header. Analisis data dilakukan dengan paired t-test dengan bantuan SPSS 16.</p><p>Hasil penelitian menunjukkan bahwa tidak ada pengaruh yang signifikan strength training neck flexors dan extensors terhadap biomekanika heading pemain sepakbola wanita dengan nilai thitung semua variabel biomekanika heading dalam tes standing, jumping, dan running.</p>
×
Penulis Utama : Ardian Rizky Widiyanto
Penulis Tambahan : -
NIM / NIP : O0219020
Tahun : 2023
Judul : Pengaruh Strength Training Neck Flexors dan Extensors Terhadap Biomekanika Heading Pemain Sepakbola Wanita
Edisi :
Imprint : Surakarta - Fak. Keolahragaan - 2023
Program Studi : S-1 Pendidikan Kepelatihan Olahraga
Kolasi :
Sumber :
Kata Kunci : Strength training, standing header, jumping header, running header, biomekanika
Jenis Dokumen : Skripsi
ISSN :
ISBN :
Link DOI / Jurnal : https://drive.google.com/drive/folders/1ddbzaJvADiRwHWiejFrksI4xayX1EYhE
Status : Public
Pembimbing : 1. Drs. Bambang Wijanarko, M.Kes.
2. Rumi Iqbal Doewes, S.Pd., M.Or.
Penguji : 1. Dr. Islahuzzaman Nuryadin, S.Pd., M.Or.
2. Manshuralhudlori, S.Pd., M.Or.
Catatan Umum :
Fakultas : Fak. Keolahragaan
×
Halaman Awal : Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download.
Halaman Cover : Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download.
BAB I : Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download.
BAB II : Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download.
BAB III : Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download.
BAB IV : Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download.
BAB V : Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download.
BAB Tambahan : Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download.
Daftar Pustaka : Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download.
Lampiran : Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download.