Penulis Utama | : | Nadira Zalfa Ulinnuha |
NIM / NIP | : | I0120124 |
Perancangan RAB dalam proyek konstruksi memerlukan ketelitian tinggi dalam menghitung volume pekerjaan dan menerapkan analisis harga satuan. Kurangnya ketelitian dalam menghitung volume pekerjaan dapat mengakibatkan estimasi biaya yang tidak akurat, menyebabkan pembengkakan anggaran proyek. Penelitian ini membahas penggunaan konsep perencanaan BIM 3D dengan menggunakan software Autodesk Revit untuk membantu menghitung volume secara akurat, dengan tujuan mengurangi pembengkakan anggaran proyek. Analisis perbandingan estimasi biaya antara penggunaan Autodesk Revit dan metode konvensional memberikan gambaran tentang efisiensi dan efektivitas penggunaan perangkat lunak BIM dalam mengestimasi biaya proyek konstruksi. Objek penelitian ini pada proyek pembangunan kantor Satpol PP Bantul, dengan fokus pada pekerjaan struktur. Metode penelitian ini meliputi pengumpulan data, pemodelan BIM 3D, perhitungan estimasi biaya berdasarkan volume yang dihasilkan menggunakan analisis harga satuan, dan analisis perbandingan estimasi biaya antara penggunaan perangkat lunak BIM dan metode konvensional. Berdasarkan hasil penelitian didapatkan RAB pekerjaan structural dari Revit didapatkan nilai sebesar Rp 862.330.518,59 dan selisih sebesar Rp 53.420.195,31. Ini menunjukkan bahwa penggunaan penerapan konsep BIM 3D menghasilkan perhitungan 5,83% lebih murah daripada RAB metode konvensional.
Penulis Utama | : | Nadira Zalfa Ulinnuha |
Penulis Tambahan | : | - |
NIM / NIP | : | I0120124 |
Tahun | : | 2024 |
Judul | : | Analisis Komparasi Metode Konvensional dengan Metode BIM pada Perhitungan RAB Pekerjaan Struktur (Studi Kasus: Pembangunan Gedung Satpol PP) |
Edisi | : | |
Imprint | : | Surakarta - Fak. Teknik - 2024 |
Program Studi | : | S-1 Teknik Sipil |
Kolasi | : | |
Sumber | : | |
Kata Kunci | : | Autodesk Revit, Building Information Modelling, Rancangan Anggaran Biaya, Struktur. |
Jenis Dokumen | : | Skripsi |
ISSN | : | |
ISBN | : | |
Link DOI / Jurnal | : | https://journal.pubmedia.id/index.php/civilengineering/article/view/2698 |
Status | : | Public |
Pembimbing | : |
1. Dr. Fajar Sri Handayani, S.T., M.T. 2. Muji Rifai, S.T., M.T. |
Penguji | : |
1. Setiono, S.T., M.Sc. 2. Dr. Ir. Koordaryani Soeryodarundio M.T. |
Catatan Umum | : | |
Fakultas | : | Fak. Teknik |
Halaman Awal | : | Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download. |
---|---|---|
Halaman Cover | : | Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download. |
BAB I | : | Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download. |
BAB II | : | Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download. |
BAB III | : | Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download. |
BAB IV | : | Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download. |
BAB V | : | Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download. |
BAB Tambahan | : | Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download. |
Daftar Pustaka | : | Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download. |
Lampiran | : | Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download. |