Penulis Utama : Nuriaridha Garuda Putri
NIM / NIP : V0221047
× <p>Pelayanan Prima adalah pelayanan terbaik atau sebaik mungkin kepada para pelanggan. Namun, untuk menjalankan pelayanan prima tersebut peran <em>customer service officer</em> masih kurang untuk menjalankan tugas dan peran tersebut dengan totalitas. Penelitian Tugas Akhir ini mengkaji tentang peran <em>customer service</em> dalam memberikan pelayanan prima dengan melakukan tugas/jobdesk dan peran dengan keefektifan dan professional sehingga dapat memberikan pelayanan yang sempurna kepada pengguna jasa penerbangan di Bandara Adi Soemarmo. Penelitian ini juga bertujuan untuk memberikan pelayanan yang terbaik oleh <em>customer service officer</em> khususnya kepada pengguna jasa penerbangan agar nilai Bandara Adi Soemarmo dapat dikenang baik oleh pengguna jasa</p><p>Metode yang digunakan dalam penyusunan Tugas Akhir ini yaitu metode deskriptif kualitatif dengan menyajikan data yang diuraikan secara rinci dalam bentuk narasi. Teknik pengumpulan data dilakukan dengan cara wawancara pihak unit <em>Customer Service Officer</em>, studi dokumen atau arsip Bandara Adi Soemarmo, serta studi pustaka sebagai tambahan informasi yang sesuai dengan keadaan lapangan.</p><p>Hasil akhir penelitian ini menunjukkan bahwa peran <em>customer service</em> dalam memberikan pelayanan kurang efisien dan produktif, di karenakan tidak ada Standar Operaional Pelayanan sebagai operasional prosedur pelayanan. Peran <em>Customer Service</em> memberikan pelayanan prima dengan tujuan memberikan pelayanan yang terbaik sehingga dapat memenuhi kepuasan pelanggan. Oleh karena itu kendala yang dihadapi oleh <em>Customer Service Officer</em> berkaitan dengan pelayanan prima tentunya komunikasi dan jumlah sumber daya manusia yang seimbang.</p><p>Kesimpulan dari penelitian ini adalah peran <em>Customer Service</em> semakin meningkat karena pelatihan – pelatihan dan keproduktivas <em>officer</em> yang harus siap dalam kondisi apapun sehingga dapat memicu untuk meningkatkan kinerja dan memperkuat komunikasi yang efektif kepada seluruh unit di Bandara Adi Soemarmo Solo sehingga tidak terjadi <em>miss</em> komunikasi. </p>
×
Penulis Utama : Nuriaridha Garuda Putri
Penulis Tambahan : -
NIM / NIP : V0221047
Tahun : 2024
Judul : Peran Customer Service Dalam Memberikan Pelayanan Prima Kepada Pengguna Jasa Penerbangan Di Bandar Udara Adi Soemarmo Solo
Edisi :
Imprint : Surakarta - Sekolah Vokasi - 2024
Program Studi : D-3 Usaha Perjalanan Wisata
Kolasi :
Sumber :
Kata Kunci : Peran Customer Service, Pelayanan Prima, Pengguna Jasa, Bandara Adi Soemarmo Solo.
Jenis Dokumen : Laporan Tugas Akhir (D III)
ISSN :
ISBN :
Link DOI / Jurnal : -
Status : Public
Pembimbing : 1. Dr. Deria Adi Wijaya, S.ST. Par., M.Sc.
Penguji : 1. Dr. Deria Adi Wijaya, S.ST. Par., M.Sc.
2. Dr. Marimin, M.Si.
3. Nanang Wijayanto, S.ST., M.M. Par.
Catatan Umum :
Fakultas : Sekolah Vokasi
×
Halaman Awal : Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download.
Halaman Cover : Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download.
BAB I : Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download.
BAB II : Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download.
BAB III : Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download.
BAB IV : Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download.
BAB V : Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download.
BAB Tambahan : Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download.
Daftar Pustaka : Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download.
Lampiran : Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download.