Penulis Utama : Muhammad Farhan Fadhilah
NIM / NIP : O0120083
× <p xss=removed>Muhammad Farhan Fadhilah, O0120083. PENGEMBANGAN PEMBELAJARAN LONCAT KATAK MENGGUNAKAN MEDIA MATRAS TIMBUL PADA SISWA BERKEBUTUHAN KHUSUS TUNANETRA DI SLB NEGERI SURAKARTA, Skripsi. Surakarta: Fakultas Keolahragaan Universitas Sebelas Maret Surakarta, Mei 2024.</p><p xss=removed><span xss=removed><span xss=removed> </span>Latar belakang dalam penelitian ini bersumber dari studi pendahuluan di SLB Negeri Surakarta. Kurangnya modifikasi pembelajaran yang berkaitan dengan perabaan dan mobilitas serta pembelajaran yang berkaitan dengan perabaan taktual dan mobilitas siswa. Karena kurangnya variasi pembelajaran loncat yang menunjang kognitif, psikomotor, dan afektif siswa tunanetra. Berdasarkan permasalahan tersebut, maka perumusan masalahnya, “bagaimana pengembangan pembelajaran loncat katak menggunakan media matras timbul pada siswa berkebutuhan khusus tunanetra di SLB Negeri Surakarta”. Tujuan penelitian ini mengajarkan siswa berkebutuhan khusus tunanetra dalam pembelajaran perabaan, mobilitas, dan menghasilkan pembelajaran loncat katak menggunakan media matras timbul.</span></p><p xss=removed><span xss=removed><span xss=removed> </span>Penelitian ini menggunakan metode pengembangan, yang merupakan dasar untuk mengembangkan produk yang dihasilkan, adapun prosedur/langkah-langkahnya sebagai berikut: (1) Studi Pendahuluan; (2) mengidentifikasi permasalahan; (3) Pengembangan produk awal; (4) Evaluasi ahli Penjas adaptif dan ahli Pembelajaran pada skala kecil; (5) revisi Produk awal; (6) Uji coba skala besar; (7) revisi dan penilaian produk akhir media matras timbul. Penelitian ini dilaksanakan di SLB Negeri Surakarta dan SLB A YKAB Surakarta. Dengan uji sampel skala kecil 3 siswa di SLB Negeri Surakarta dan uji coba skala besar 11 siswa dari SLB Negeri Surakarta dan SLB A YKAB Surakarta. Berdasarkan data yang diperoleh pada uji coba skala besar pada penggunaan media pembelajaran loncat katak menggunakan Matras Timbul dengan penilaian aspek kognitif, afektif, dan psikomotor telah memenuhi kriteria “baik”, dengan jumlah 260,89?n rata-rata 86,96%.</span></p><p xss=removed><span xss=removed><span xss=removed> </span>Hasil uji coba diperoleh data eveluasi ahli yaitu ahli penjas adaptif I dengan presentase 89,33%, ahli penjas adaptif 2 dengan presentase 93,33%, dan ahli pembelajaran dengan presentase 80,00% pada skala kecil, dan pada skala besar oleh ahli penjas adaptif I sebesar 93,33%, Ahli penjas adaptif II  sebesar 89,33, dan ahli pembelajaran sebesar 82,66%, degan hasil  Rata-rata Presentase 88,44%. </span><span xss=removed>Berdasarkan kriteria yang telah ditentukan maka matras timbul memenuhi kriteria “baik”. Kesimpulan dari produk pengembangan media matras timbul dapat digunakan dalam pembelajaran loncat katak di SLB Negeri Surakarta dan SLB A YKAB Surakarta. Diharapkan guru Penjasorkes dapat memanfaatkan pengembangan media matras timbul dan menambah variasi lain dalam penjasorkes bagi siswa berkebutuhan khusus tunanetra pada SLB lain yang ada di Surakarta.</span></p><div xss=removed><br></div>
×
Penulis Utama : Muhammad Farhan Fadhilah
Penulis Tambahan : -
NIM / NIP : O0120083
Tahun : 2024
Judul : Pengembangan Pembelajaran Loncat Katak Menggunakan Media Matras Timbul pada Siswa Berkebutuhan Khusus Tunanerta di SLB Negeri Surakarta.
Edisi :
Imprint : Surakarta - Fak. Keolahragaan - 2024
Program Studi : S-1 Pendidikan Jasmani Kesehatan dan Rekreasi
Kolasi :
Sumber :
Kata Kunci : Pembelajaran Loncat Katak, Matras Timbul, Tunanetra
Jenis Dokumen : Skripsi
ISSN :
ISBN :
Link DOI / Jurnal : https://drive.google.com/drive/folders/1T2XyY9mvn22bqm6TEwLcx-xs-9qZYLQw
Status : Public
Pembimbing : 1. Dr. Deddy Whinata Kardiyanto, S.Or., M.Pd.
2. Baskoro Nugroho Putro, S.Pd., M.Pd.
Penguji : 1. Drs. Bambang Wijanarko, M.Kes.
2. Ahmad Septiandika Adirahma, S.Pd., M.Or.
Catatan Umum :
Fakultas : Fak. Keolahragaan
×
Halaman Awal : Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download.
Halaman Cover : Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download.
BAB I : Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download.
BAB II : Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download.
BAB III : Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download.
BAB IV : Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download.
BAB V : Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download.
BAB Tambahan : Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download.
Daftar Pustaka : Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download.
Lampiran : Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download.