Pengaruh Waktu Post Curing Komposit Polimer Polylactic Acid (PLA) dan Resin Polyamide Terhadap Interlaminar Shear Strength (ILSS)
Penulis Utama
:
Imam Abdul Majid
NIM / NIP
:
I0417045
×<p xss=removed><span lang="EN-US" xss=removed>Teknologi



mesin cetak tiga dimensi merupakan teknologi yang dapat membuat benda tiga dimensi



yang memiliki bentuk dan dimensi yang kompleks dan rumit</span><span lang="IN" xss=removed>. Mesin cetak tiga dimensi</span><span lang="EN-US" xss=removed> memiliki </span><span lang="IN" xss=removed>tantangan</span><span lang="EN-US" xss=removed>



dari segi kekuatan material terutama dalam hal <i>interlaminar shear strength </i>(ILSS),



yang merupakan ukuran ketahanan material terhadap gaya geser antara



lapisan-lapisan yang menyusunnya.</span><span lang="EN-US" xss=removed> </span><span lang="IN" xss=removed>Pada



penelitian ini dipelajari peningkatan kekuatan ILSS pada material <i>Polylactic



Acid</i> (PLA) yang umum digunakan pada mesin cetak tiga dimensi. </span><span lang="EN-US" xss=removed>Untuk meningkatkan kekuatan material PLA,



dilakukan </span><span lang="IN" xss=removed>dengan



cara</span><span lang="IN" xss=removed> </span><span lang="IN" xss=removed>melapisi PLA menggunakan polimer ber</span><span lang="EN-US" xss=removed>sifat termoset, </span><span lang="IN" xss=removed>yaitu </span><i><span lang="EN-US" xss=removed>epoxy</span></i><span lang="EN-US" xss=removed> <i>Bisphenol A-Epichlorohydrin </i>dan </span><i><span lang="IN" xss=removed>hardener</span></i><span lang="IN" xss=removed> </span><i><span lang="EN-US" xss=removed>Polyaminoamide</span><span lang="EN-US" xss=removed> </span></i><span lang="IN" xss=removed>kemudian



dikenai perlakuan termal </span><i><span lang="EN-US" xss=removed>post curing</span></i><span lang="IN" xss=removed> pada



temperatur 60<sup>o</sup>C dengan variasi waktu 2 jam, 4 jam dan 6 jam.



Perlakuan termal <i>post curing</i> pada komposit PLA dan epoksi memberikan



dampak peningkatan ILSS seiring dengan lama waktu perlakuan termal </span><i><span lang="EN-US" xss=removed>post curing</span><span lang="IN" xss=removed>. </span></i><span lang="IN" xss=removed>Dengan perlakuan termal </span><i><span lang="EN-US" xss=removed>post curing</span><span lang="EN-US" xss=removed> </span></i><span lang="IN" xss=removed>memungkinkan terjadinya <i>crosslink</i> pada



struktur material komposit sehingga meningkatkan jumlah ikatan pada <i>interface</i>



komposit yang berpengaruh terhadap peningkatan nilai ILSS.</span><br></p>
×
Penulis Utama
:
Imam Abdul Majid
Penulis Tambahan
:
-
NIM / NIP
:
I0417045
Tahun
:
2024
Judul
:
Pengaruh Waktu Post Curing Komposit Polimer Polylactic Acid (PLA) dan Resin Polyamide Terhadap Interlaminar Shear Strength (ILSS)
Edisi
:
Imprint
:
SURAKARTA - Fak. Teknik - 2024
Program Studi
:
S-1 Teknik Mesin
Kolasi
:
Sumber
:
Kata Kunci
:
Mesin cetak tiga dimensi, interlaminar shear strength, Polylactic Acid, Bisphenol A-Epichlorohydrin, Polyaminoamide, post curing
Jenis Dokumen
:
Skripsi
ISSN
:
ISBN
:
Link DOI / Jurnal
:
-
Status
:
Public
Pembimbing
:
1. Dr. Heru Sukanto, S.T., M.T. 2. Dr. Ir. Wijang Wisnu Raharjo, M.T.
Penguji
:
1. Dr. Wahyu Purwo Raharjo, S.T., M.T. 2. Dr. Bambang Kusharjanta, S.T., M.T.
Catatan Umum
:
Fakultas
:
Fak. Teknik
×
Halaman Awal
:
Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download.
Halaman Cover
:
Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download.
BAB I
:
Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download.
BAB II
:
Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download.
BAB III
:
Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download.
BAB IV
:
Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download.
BAB V
:
Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download.
BAB Tambahan
:
Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download.
Daftar Pustaka
:
Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download.
Lampiran
:
Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download.