Penulis Utama : Novera Djotry Kartikasari
NIM / NIP : R0220093
× <p class="MsoNormal" xss="removed"><span xss=removed><span lang="IN" xss="removed">Novera Djotry Kartikasari, R0220093, 2024. </span></span><span lang="IN" xss="removed"> Pengaruh Peregangan Terhadap Keluhan <i>Musculoskeletal Disorders </i><i>(</i>Msds) pada Pekerja Bagian PPC di PT Inti Ganda Perdana <i>Plant </i>Karawang. Keselamatan dan Kesehatan Kerja Sekolah Vokasi, Universitas Sebelas Maret, Surakarta.<o></o></span></p><p class="MsoNormal" xss="removed"><span xss=removed><span lang="IN" xss="removed">Latar Belakang :</span></span><span lang="IN" xss="removed"> <a name="_Hlk170237897">Aktivitas <i>manual handling</i> apabila dilakukan secara berulang dalam jangka waktu yang lama maka dapat menyebabkan keluhan pada otot satau saraf yang biasa disebut keluhan <i>Musculoskeletal Disorders (</i>MSDs). Keluhan MSDs dapat dicegah dengan melakukan peregangan karena dapat memperlancar sirkulasi darah dan mengurangi penumpukan asam laktat. Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis pengaruh peregangan terhadap keluhan <i>musculoskeletal disorders </i><i>(</i>MSDs) pada pekerja bagian PPC di PT Inti Ganda Perdana <i>Plant</i> Karawang.<o></o></a></span></p><p class="MsoNormal" xss="removed"><span xss=removed><span lang="IN" xss="removed">Metode :</span></span><span lang="IN" xss="removed"> <a name="_Hlk170237922">Penelitian ini menggunakan <i>Quasi Experimental Design</i> dengan rancangan <i>nonequivalent control group design. </i>Teknik pengambilan sampel dilakukan secara <i>total sampling</i>. Responden penelitian ini adalah 30 pekerja PT Inti Ganda <i>Plant </i>Karawang bagian PPC. Untuk menilai keluhan MSDs responden menggunakan kuesioner <i>Nordic Body Map</i> (NBM). Uji statistik data menggunakan uji <i>Wilcoxon Signed Rank Test</i> untuk analisis antar kelompok eksperimen maupun kelompok kontrol dan uji <i>Mann Whitney U Test </i>untuk analisis kedua kelompok.</a><o></o></span></p><p class="MsoNormal" xss="removed"><span xss=removed><span lang="IN" xss="removed">Hasil : </span></span><a name="_Hlk170237953"><span lang="IN" xss="removed">Terdapat perbedaan keluhan <i>musculoskeletal disorders </i>(MSDs) sebelum dan setelah pemberian intervensi dengan hasil <i>p</i> =  0,001. Pada kelompok kontrol tidak terdapat perbedaan keluhan <i>musculoskeletal disorders </i>(MSDs) sebelum dan setelah pemberian intervensi dengan hasil <i>p</i> =  0,317. Terdapat perbedaan signifikan dari hasil <i>post-test</i> keluhan MSDs pada kelompok eksperimen dan kelompok kontrol dengan nilai <i>p </i>= 0,008.<o></o></span></a></p><p></p><p class="MsoNormal" xss="removed"><span xss=removed><span lang="IN" xss="removed">Simpulan : </span></span><a name="_Hlk170237972"><span lang="IN" xss="removed">Terdapat pengaruh peregangan terhadap keluhan <i>musculoskeletal disorders </i><i>(</i>MSDs) pada pekerja bagian PPC di PT Inti Ganda Perdana <i>Plant </i>Karawang.</span></a></p>
×
Penulis Utama : Novera Djotry Kartikasari
Penulis Tambahan : -
NIM / NIP : R0220093
Tahun : 2024
Judul : PENGARUH PEREGANGAN TERHADAP KELUHAN MUSCULOSKELETAL DISORDERS (MSDs) PADA PEKERJA BAGIAN PPC DI PT INTI GANDA PERDANA PLANT KARAWANG
Edisi :
Imprint : Surakarta - Sekolah Vokasi - 2024
Program Studi : D-4 Kesehatan Kerja
Kolasi :
Sumber :
Kata Kunci : Manual Handling, Musculoskeletal Disorders, Peregangan, Pekerja bagian PPC
Jenis Dokumen : Laporan Tugas Akhir (D IV)
ISSN :
ISBN :
Link DOI / Jurnal : -
Status : Public
Pembimbing : 1. Farhana Syahrotun N.S., S.ST.,M.KKK.
2. Dr. Haris Setyawan,S.KM., M.Kes
Penguji : 1. Bachtiar Chahyadhi, SST., M. KKK
Catatan Umum :
Fakultas : Sekolah Vokasi
×
Halaman Awal : Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download.
Halaman Cover : Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download.
BAB I : Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download.
BAB II : Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download.
BAB III : Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download.
BAB IV : Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download.
BAB V : Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download.
BAB Tambahan : Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download.
Daftar Pustaka : Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download.
Lampiran : Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download.