Penulis Utama : Sekar Salsabila Santosa
NIM / NIP : I0320093
× <p class="paragraph" xss=removed><span class="normaltextrun"><span lang="EN-US" xss=removed>Pemanasan global mengancam ekologi, lingkungan, perekonomian, dan masyarakat. Indonesia, salah satu dari sepuluh negara penghasil emisi CO2 terbesar di dunia pada tahun 2021, bertujuan untuk mengurangi emisi menjadi sekitar 449 MtCO2 pada tahun 2030 untuk memenuhi komitmen Perjanjian Paris. Sektor transportasi, yang menyumbang 25% emisi CO<sub>2</sub>, menjadi peluang pengurangan emisi. Meskipun terdapat peningkatan adopsi sepeda motor listrik dan kebijakan yang mendukung, namun tingkat adopsi saat ini masih belum cukup untuk memenuhi target 13 juta kendaraan roda dua listrik pada tahun 2030. Penelitian ini bertujuan untuk mengidentifikasi atribut-atribut yang mempengaruhi adopsi sepeda motor listrik di Indonesia. Berdasarkan sampel sebanyak 841 responden, dilakukan analisis regresi logistik biner terhadap <i>Willingness to Buy</i> (WTB) dengan mempertimbangkan tiga aspek yaitu faktor sosiodemografis, <i>Marketing Mix</i> 4P, dan <i>perceived risk</i>. Hasil penelitian menunjukkan bahwa ada beberapa atribut yang berpengaruh secara signifikan terhadap keinginan membeli sepeda motor listrik, antara lain, jenis kelamin, usia, pekerjaan, pendapatan keluarga, jumlah anggota keluarga, ketahanan motor, harga beli, kesesuaian harga-<i>value</i>, subsidi pembelian, biaya perawatan, ketersediaan dan lokasi pusat layanan, aspek promosi, dan persepsi risiko yang dirasakan. Solusi alternatif untuk meningkatkan tingkat adopsi antara lain menggencarkan pemasaran tertarget, kemitraan antar-bisnis, peningkatan inovasi spesifikasi produk, optimalisasi jaringan distribusi, dan beberapa inovasi terkait cara memasarkan produk. Penelitian ini memberikan wawasan teoretis dan praktis mengenai dampak atribut dalam <i>Marketing Mix </i>4P, sosiodemografis, dan <i>perceived risk </i>yang dirasakan responden terhadap WTB, serta menawarkan solusi yang diharapkan dapat membantu mempercepat adopsi sepeda motor listrik di Indonesia.</span></span><span class="eop"><span xss=removed> <o></o></span></span></p>
×
Penulis Utama : Sekar Salsabila Santosa
Penulis Tambahan : -
NIM / NIP : I0320093
Tahun : 2024
Judul : EKSPLORASI PENGARUH VARIABEL MARKETING MIX 4P, PERCEIVED RISK, DAN SOSIODEMOGRAFI PADA WILLINGNESS TO BUY DALAM ADOPSI SEPEDA MOTOR LISTRIK
Edisi :
Imprint : Surakarta, Indonesia - Fak. Teknik - 2024
Program Studi : S-1 Teknik Industri
Kolasi :
Sumber :
Kata Kunci : Regresi Logistik Biner, Sepeda Motor Listrik, Marketing Mix 4P, Perceived Risk, Sosiodemografi, Willingness to Buy
Jenis Dokumen : Skripsi
ISSN :
ISBN :
Link DOI / Jurnal : -
Status : Public
Pembimbing : 1. Ir. Yuniaristanto, S.T., M.T.
2. Yusuf Priyandari, S.T., M.T.
Penguji : 1. Ir. Roni Zakaria R, S.T., M.T.
2. Ir. Fakhrina Fahma, S.T.P., M.T.
Catatan Umum :
Fakultas : Fak. Teknik
×
Halaman Awal : Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download.
Halaman Cover : Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download.
BAB I : Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download.
BAB II : Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download.
BAB III : Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download.
BAB IV : Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download.
BAB V : Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download.
BAB Tambahan : Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download.
Daftar Pustaka : Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download.
Lampiran : Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download.