Penulis Utama : Tyas Tri Wahyuni
NIM / NIP : K3517059
× <div><font face="Times New Roman, serif"><span xss=removed>Tyas Tri Wahyuni. K3517059. PENGARUH MODEL PEMBELAJARAN CREATIVE PROBLEM SOLVING (CPS) TERHADAP KEMAMPUAN BERPIKIR KREATIF DAN HASIL BELAJAR KOGNITIF PADA MATERI SUBNETTING DI SMK NEGERI 1 KALIWUNGU. Skripsi, Surakarta : Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan Universitas Sebelas Maret Surakarta, Januari 2024.</span></font></div><div><font face="Times New Roman, serif"><span xss=removed><br></span></font></div><div><font face="Times New Roman, serif"><span xss=removed>Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui adanya pengaruh model pembelajaran Creative Problem Solving (CPS) berpengaruh terhadap kemampuan berpikir kreatif dan hasil belajar kognitif pada materi subnetting di SMK Negeri 1 Kaliwungu. Populasi pada penelitian ini adalah siswa kelas XI TKJ SMK Negeri 1 Kaliwungu yang terdiri dari kelas 1 dan 2 sebanyak 69 siswa. Penelitian ini memanfaatkan metode eksperimental semu dengan rancangan pretest-posttest nonequivalent control group. Kelas yang digunakan debagai penelitian yaitu XI TKJ 1 sebagai kelas kontrol dan XI TKJ 2 sebagai kelas eksperimen dengan teknik cluster random sampling. Teknik pengumpulan data yang digunakan yaitu metode te dan non tes. Metode tes berupa pretest dan posttest, sedangkan metode non tes berupa angket. Hasil uji hipotesis MANOVA (Multivariate of Analysis) dari penelitian ini menunjukan adanya nilai signifikansi sebesar 0,000 yang artinya ada pengaruh penerapan model pembelajaran Creative Problem Solving terhadap hasil belajar siswa pada materi subnetting. Kemudian hasil Test of Between-Subject Effect dari penelitian ini menunujkan adanya nilai signifikansi 0,001 yang artinya ada pengaruh siginifikan dari penerapan model pembelajaran cerative problem solving. Selanjutnya, nilai rata rata capaian hasil belajar di kelas ekperimen sebesar 81,71 sedangkan di kelas kontrol sebesar 72,64. Pada kelas ekperimen menunjukan kenaikan yang cukup signifikan dibuktikan dari hasil belajar naik dari kategori sedang ke tinggi serta frekuensi nilai siswa terbanyak berada pada rentang 84-91. Oleh karena itu penerapan model pembelajaran Creative Problem Solving memberi pengaruh positif terhadap kemampuan berpikir kreatif dan hasil belajar kognitif karena kemampuan bekerjasama dengan kelompok terasah secara efektif, bisa mengembangkan pemikiran kreatifnya dan semangat belajar yang tinggi.</span></font></div>
×
Penulis Utama : Tyas Tri Wahyuni
Penulis Tambahan : -
NIM / NIP : K3517059
Tahun : 2024
Judul : Pengaruh Model Pembelajaran Creative Problem Solving (Cps) Terhadap Kemampuan Berpikir Kreatif dan Hasil Belajar Kognitif pada Materi Subnetting Di Smk Negeri 1 Kaliwungu
Edisi :
Imprint : Surakarta - Fak. KIP - 2024
Program Studi : S-1 Pendidikan Teknologi Informasi dan Komunikasi
Kolasi :
Sumber :
Kata Kunci : Hasil Belajar Kognitif, Creative Problem Solving, Berpikir Kreatif
Jenis Dokumen : Skripsi
ISSN :
ISBN :
Link DOI / Jurnal : http://-
Status : Public
Pembimbing : 1. Dr. Agus Effendi, M.Pd
2. Puspanda Hatta, S.Kom.,M.Eng
Penguji : 1. Basori, S.Pd, M.Pd
2. Dwi Maryono, S.Si, M.Kom
Catatan Umum : -
Fakultas : Fak. KIP
×
Halaman Awal : Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download.
Halaman Cover : Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download.
BAB I : Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download.
BAB II : Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download.
BAB III : Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download.
BAB IV : Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download.
BAB V : Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download.
BAB Tambahan : Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download.
Daftar Pustaka : Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download.
Lampiran : Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download.