Penulis Utama | : | Muhammad Fadhil Mufid |
NIM / NIP | : | I0317055 |
Program Studi Teknik Industri Universitas Sebelas Maret, seperti program studi lainnya, memiliki kebutuhan pembuatan penjadwalan yang tinggi. Hal ini disebabkan oleh beberapa faktor. Pertama, dosen memiliki preferensi waktu terbatas. Kedua, ruang terbatas menyebabkan jadwal menjadi terbatas. Ketiga, jumlah mahasiswa yang banyak sehingga ketersediaan ruangan hanya terbatas untuk mengadakan ujian tengah semester dan ujian akhir semester. Aplikasi penjadwalan ujian tengah semester dan ujian akhir semester otomatis dapat mengurangi jumlah pekerjaan yang dilakukan oleh administrasi program studi teknik industri. Penelitian ini menggunakan metode perancangan, dengan melakukan analisis kebutuhan sistem, perancangan desain, implementasi aplikasi, integrasi dan testing. Kemudian dilakukan pembuatan jadwal Algoritma Genetika untuk menghasilkan jadwal yang efektif dan sesuai kebutuhan. Admin dapat menginput data dosen, waktu, ruangan, dan kelas melalui antarmuka pengguna yang intuitif. Setelah data diinput, algoritma genetika dijalankan untuk menghasilkan jadwal yang mengoptimalkan penggunaan sumber daya dan meminimalkan konflik. Efisiensi Algoritma genetika ditunjukkan oleh waktu eksekusi yang cepat, dengan aplikasi mampu menghasilkan jadwal feasible dalam waktu 14 detik untuk data set skala kecil hingga menengah. Secara keseluruhan, algoritma genetika membuktikan dirinya sebagai metode yang efektif dan efisien untuk menemukan solusi feasible dalam masalah optimasi sederhana, dengan proses seleksi, crossover, dan mutasi masing-masing memberikan kontribusi penting terhadap keberhasilan algoritma.
Penulis Utama | : | Muhammad Fadhil Mufid |
Penulis Tambahan | : | - |
NIM / NIP | : | I0317055 |
Tahun | : | 2024 |
Judul | : | PERANCANGAN SISTEM PENDUKUNG KEPUTUSAN PENJADWALAN UJIAN AKHIR SEMESTER DAN UJIAN TENGAH SEMESTER PROGRAM STUDI TEKNIK INDUSTRI UNIVERSITAS SEBELAS MARET |
Edisi | : | |
Imprint | : | Surakarta - Fak. Teknik - 2024 |
Program Studi | : | S-1 Teknik Industri |
Kolasi | : | |
Sumber | : | |
Kata Kunci | : | sistem pendukung keputusan, algoritma genetika, penjadwalan, perancangan aplikasi |
Jenis Dokumen | : | Skripsi |
ISSN | : | |
ISBN | : | |
Link DOI / Jurnal | : | - |
Status | : | Public |
Pembimbing | : |
1. Ir. I Wayan Suletra, M.T. 2. Dr. Ir. Eko Liquiddanu, S.T., M.T. |
Penguji | : |
1. Ir. Yusuf Priyandari, S.T.,M.T. 2. Dr.Eng. Ir. Pringgo Widyo Laksono, S.T., M.Eng. |
Catatan Umum | : | |
Fakultas | : | Fak. Teknik |
Halaman Awal | : | Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download. |
---|---|---|
Halaman Cover | : | Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download. |
BAB I | : | Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download. |
BAB II | : | Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download. |
BAB III | : | Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download. |
BAB IV | : | Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download. |
BAB V | : | Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download. |
BAB Tambahan | : | Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download. |
Daftar Pustaka | : | Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download. |
Lampiran | : | Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download. |