Penulis Utama : Septiawan Dwi Haryanto
NIM / NIP : V1321071
×

Penelitian ini membahas tentang strategi pemasaran melalui media sosial instagram pada UMKM. Penelitian ini memiliki tujuan untuk menganalisis bauran pemasaran dalam implementasinya di media sosial instagram milik UMKM binaan dinas koperasi dan UKM Kota Surakarta. Penelitian ini menggunakan metode kualitatif dengan teknik analisis data model interaktif. Data pada penelitian ini diperoleh melalui wawancara mendalam dengan para informan yang terdiri dari satu karyawan Dinas Koperasi, UKM, dan Perindustrian Kota Surakarta dan dua pelaku UMKM binaan, serta penulis juga melakukan observasi terhadap akun instagram milik pelaku UMKM untuk memperoleh data. Hasil penelitian yang dilakukan penulis menunjukkan bahwa instagram merupakan media yang baik untuk melakukan penerapan strategi pemasaran produk oleh para pelaku UMKM sehingga mampu menaikkan tingkat penjualan. Berdasarkan analisis dan kesimpulan pada bab pembahasan maka dari itu peneliti memberikan beberapa saran, diantaranya : Dinas Koperasi, UKM dan Perindustrian Kota Surakarta seharusnya merapikan data yang dimiliki, untuk penelitian selanjutnya diharapkan dapat memperbanyak narasumber untuk memperluas sudut pandang, dan untuk UMKM harus selalu konsisten dalam mengelola akun instagram yang telah dibangun.


×
Penulis Utama : Septiawan Dwi Haryanto
Penulis Tambahan : -
NIM / NIP : V1321071
Tahun : 2024
Judul : ANALISIS BAURAN PEMASARAN DI MEDIA SOSIAL INSTAGRAM UMKM BINAAN DINAS KOPERASI DAN UKM KOTA SURAKARTA
Edisi :
Imprint : Surakarta - Sekolah Vokasi - 2024
Program Studi : D-3 Manajemen Pemasaran
Kolasi :
Sumber :
Kata Kunci : Bauran Pemasaran, Sosial Media Instagram, UMKM
Jenis Dokumen : Laporan Tugas Akhir (D III)
ISSN :
ISBN :
Link DOI / Jurnal : -
Status : Public
Pembimbing : 1. Reno Firman Anriza Hirianto, S.E., M.Sc.,
Penguji : 1. Brian Gregory Adhihendra, S.E., M.Sc.,
Catatan Umum :
Fakultas : Sekolah Vokasi
×
Halaman Awal : Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download.
Halaman Cover : Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download.
BAB I : Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download.
BAB II : Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download.
BAB III : Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download.
BAB IV : Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download.
BAB V : Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download.
BAB Tambahan : Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download.
Daftar Pustaka : Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download.
Lampiran : Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download.