Penulis Utama : Sri Purwanti
NIM / NIP : R0220117
× <p xss=removed>Latar Belakang : Pekerjaan pengelasan di area Sub Assy PT X Jakarta menimbulkan risiko kebakaran karena adanya reaksi segitiga api antara oksigen, bahan mudah terbakar dan panas yang bersumber dari percikan pengelasan. Salah satu upaya untuk mengurangi risiko kebakaran tersebut yaitu dengan meningkatkan pengetahuan dan sikap penggunaan APAR pekerja melalui pelatihan APAR. Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis pengaruh pelatihan APAR terhadap pengetahuan dan sikap penggunaan APAR.</p><p xss=removed><br></p><p xss=removed>Metode : Jenis penelitian kuasi eksperimen dengan rancangan control group design. Responden terdiri dari 90 pekerja produksi yang dibagi ke dalam dua kelompok yaitu kelompok eksperimen dan kelompok kontrol. Teknik sampling menggunakan teknik purposive sampling. Pengetahuan dan sikap pekerja diukur menggunakan kuesioner. Teknik analisis data penelitian ini menggunakan uji wilcoxon untuk pre-post kelompok kontrol dan pre-post kelompok eksperimen dan menggunakan uji mann whiteny untuk menganalisis post-test antar kelompok kontrol dan kelompok eksperimen.</p><p xss=removed><br></p><p xss=removed>Hasil : Hasil penelitian menunjukkan bahwa responden memiliki pengetahuan baik (76%), dan pengetahuan cukup (24%) dengan nilai p = 0,000 terdapat pengaruh pelatihan APAR terhadap pengetahuan. Hasil sikap penggunaan APAR menunjukkan responden memiliki sikap baik (11%) dan sikap cukup (89%) dengan nilai p = 0,000 sehingga terdapat pengaruh yang signifikan pada pelatihan APAR terhadap sikap penggunaan APAR.</p><p xss=removed><br></p><p xss=removed>Simpulan : Terdapat pengaruh yang signifikan antara pelatihan APAR terhadap pengetahuan dan sikap penggunaan APAR pekerja produksi PT X Jakarta.</p>
×
Penulis Utama : Sri Purwanti
Penulis Tambahan : -
NIM / NIP : R0220117
Tahun : 2024
Judul : Pengaruh Pelatihan APAR Terhadap Pengetahuan dan Sikap Penggunaan APAR Pekerja Produksi di PT X Jakarta
Edisi :
Imprint : Surakarta - Sekolah Vokasi - 2024
Program Studi : D-4 Kesehatan Kerja
Kolasi :
Sumber :
Kata Kunci : Pelatihan, Pengetahuan, Sikap
Jenis Dokumen : Laporan Tugas Akhir (D IV)
ISSN :
ISBN :
Link DOI / Jurnal : -
Status : Public
Pembimbing : 1. Hengky Ditya Eko Nugroho, S. ST, M.Si
2. Bachtiar Chahyadhi, SST., M.KKK
Penguji : 1. Dr. Lusi Ismayenti, S.T., M.Kes
2. Hengky Ditya Eko Nugroho, S. ST, M.Si
3. Bachtiar Chahyadhi, SST., M.KKK
Catatan Umum :
Fakultas : Sekolah Vokasi
×
Halaman Awal : Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download.
Halaman Cover : Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download.
BAB I : Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download.
BAB II : Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download.
BAB III : Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download.
BAB IV : Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download.
BAB V : Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download.
BAB Tambahan : Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download.
Daftar Pustaka : Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download.
Lampiran : Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download.