Penulis Utama : Fadly Restu Aji
NIM / NIP : K5417026
×

Penelitian ini bertujuan untuk (1) menganalisis tingkat kerawanan terhadap bencana banjir di Kecamatan Puring tahun 2021, (2) menganalisis tingkat resiliensi masyarakat terhadap bencana banjir di Kecamatan Puring tahun 2021. Penelitian ini menggunakan metode deskriptif kuantitatif, teknik pengumpulan data menggunakan observasi, dokumentasi, kuisioner/ angket, dan wawancara, Populasi dalam penelitian in adalah seluruh wilayah Kecamatan Puring dan seluruh warga desa yang berada di wilayah dengan tingkat kerawanan tinggi. 23 desa di Kecamatan Puring digunakan sebagai sampel untuk menentukan tingkat kerawanan terhadap bencana banjir, sedangkan sampel yang digunakan untuk menentukan tingkat resiliensi berjumlah sebanyak 100 orang. Teknik pengambilan sampel yaitu simple purposive sampling dimana setiap populasi penelitian yang memenuhi syarat dianggap bisa mewakili. Penetapan satuan lahan menggunakan overlay dari peta geologi, curah hujan, kemiringan lereng, elevasi, penggunaan lahan, jenis tanah, dan jarak suatu wilayah terhadap sungai. Penetapan tingkat resiliensi menggunakan data hasil kerawanan tinggi. Teknik analisis data pada penelitian ini menggunakan metode skoring. Hasil penelitian menunjukkan bahwa Kecamatan Puring terdiri dari 133 satuan lahan yang terbagi menjadi tiga tingkat kerawanan banjir yaitu kerawanan rendah sebanyak 21 satuan lahan, kerawanan sedang sebanyak 87 satuan lahan, dan kerawanan tinggi sebanyak 25 satuan lahan. Tingkat resiliensi masyarakat pada tida desa yang telah ditentukan skor total berada pada klasifikasi tingkat resiliensi sedang atau caution zone

×
Penulis Utama : Fadly Restu Aji
Penulis Tambahan : -
NIM / NIP : K5417026
Tahun : 2024
Judul : Analisis Tingkat Kerawanan dan Resiliensi Masyarakat terhadap Bencana Banjir di Kecamatan Puring Tahun 2021
Edisi :
Imprint : Surakarta - Fak. KIP - 2024
Program Studi : S-1 Pendidikan Geografi
Kolasi :
Sumber :
Kata Kunci : Kerawanan, Resiliensi Masyarakat
Jenis Dokumen : Skripsi
ISSN :
ISBN :
Link DOI / Jurnal : -
Status : Public
Pembimbing : 1. Prof. Dr. Chatarina Muryani, M.Si.
2. Seno Budhi Ajar, S. Pd., M. Si.
Penguji : 1. Dr. Pipit Wijayanti, S.Si, M.Sc.
2. Gentur Adi Tjahjono, S.Si, M.Pd.
Catatan Umum :
Fakultas : Fak. KIP
×
Halaman Awal : Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download.
Halaman Cover : Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download.
BAB I : Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download.
BAB II : Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download.
BAB III : Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download.
BAB IV : Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download.
BAB V : Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download.
BAB Tambahan : Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download.
Daftar Pustaka : Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download.
Lampiran : Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download.