Penulis Utama : Medina Nurul Afifah
NIM / NIP : K7120164
×

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh model Creative Problem Solving (CPS) terhadap keterampilan Critical and Creative Thinking (CCT) peserta didik kelas V pembelajaran IPA materi siklus air. Penelitian ini merupakan penelitian quasi experiment dengan menggunakan desain penelitian pretest dan posttest only. Populasi dalam penelitian ini adalah peserta didik kelas V SD di Kecamatan Kejajar tahun Pelajaran 2023/2024. Sampel penelitian ini terdiri dari dua kelas yaitu kelas V SDN 1 Tambi sebagai kelas eksperimen dan kelas V SDN 2 Tambi sebagai kelas kontrol. Teknik pengambilan sampel dilakukan secara cluster random sampling. Teknik pengumpulan data menggunakan instrumen tes. Teknik analisis data dengan menggunakan uji independent t test untuk menguji hipotesis. Hasil uji hipotesis pengaruh model Creative Problem Solving (CPS) terhadap kemampuan Critical and Creative Thinking (CCT) diperoleh nilai t hitung sebesar -3,214 dan t tabel sebesar 1,701. Nilai t hitung negatif menunjukkan adanya perbedaan yang bermakna pada data tersebut sehingga berdasarkan hasil uji tersebut dapat diambil keputusan bahwa <!--[if gte msEquation 12]>HO<![endif]--><!--[if !msEquation]--> <!--[endif]--> diterima. Berdasarkan hasil penelitian dapat disimpulkan bahwa ada pengaruh model Creative Problem Solving (CPS) terhadap keterampilan Critical and Creative Thinking (CCT) peserta didik kelas V pembelajaran IPA dan model pembelajaran Creative Problem Solving (CPS) dapat digunakan sebagai bahan pertimbangan guru maupun peneliti lain melalui pembelajaran inovatif, aktif dan kolaboratif untuk meningkatkan keterampilan berpikir kritis dan kreatif

 

×
Penulis Utama : Medina Nurul Afifah
Penulis Tambahan : -
NIM / NIP : K7120164
Tahun : 2024
Judul : Pengaruh Model Creative Problem Solving (CPS) Terhadap Keterampilan Critical and Creative Thinking (CCT) Peserta Didik Kelas V Pembelajaran IPA di Sekolah Dasar
Edisi :
Imprint : Surakarta - Fak. KIP - 2024
Program Studi : S-1 Pendidikan Guru Sekolah Dasar
Kolasi :
Sumber :
Kata Kunci : Creative Problem Solving, keterampilan Critical and Creative Thinking, pembelajaran IPA, sekolah dasar
Jenis Dokumen : Skripsi
ISSN :
ISBN :
Link DOI / Jurnal : -
Status : Public
Pembimbing : 1. Dr. Matsuri, M.Pd.
2. Dwi Yuniasih Saputri, S.Pd, M.Pd
Penguji : 1. Dr. Idam Ragil Widianto Atmojo, S.Pd., M. Si
2. Dra. JENNY INDRASTOETI SITI P, M.Pd.
Catatan Umum :
Fakultas : Fak. KIP
×
Halaman Awal : Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download.
Halaman Cover : Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download.
BAB I : Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download.
BAB II : Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download.
BAB III : Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download.
BAB IV : Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download.
BAB V : Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download.
BAB Tambahan : Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download.
Daftar Pustaka : Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download.
Lampiran : Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download.