PEMBUATAN E-BOOK KOSAKATA DIVISI AKUNTANSI PT YOUNG TREE INDUSTRIES KARTASURA
Penulis Utama
:
Pinkhan Maharani
NIM / NIP
:
V0421026
×<p xss=removed>Masalah yang dibahas dalam Tugas Akhir yang berjudul "PEMBUATAN E-BOOK KOSAKATA DIVISI AKUNTANSI PT YOUNG TREE INDUSTRIES KARTASURA" ini adalah karena tidak adanya keterampilan berbahasa Mandarin yang memadai di antara karyawan Divisi Akuntansi PT Young Tree Industries. Dengan adanya laporan keuangan yang disajikan dalam bahasa Mandarin, sehingga kondisi ini menyebabkan kesulitan dalam komunikasi dan menyusun laporan keuangannya. Oleh karena itu, tujuan pembuatan <i>E-book</i> Kosakata Akuntansi ini adalah untuk mengenalkan kosakata bahasa Mandarin kepada karyawan dan memberikan karyawan perbendaharaan kosakata dalam bahasa Mandarin, khususnya dalam konteks istilah-istilah akuntansi. Teknik penulisan yang digunakan meliputi wawancara kosakata dan observasi dokumen. Wawancara dilakukan dengan cara mengajukan pertanyaan kepada karyawan, sementara observasi dilakukan dengan mencatat informasi dari dokumen-dokumen yang ada di perusahaan. Dengan adanya<i> E-book</i> ini, diharapkan kemampuan berbahasa Mandarin karyawan dapat meningkat dan pada saat penyusunan laporan keuangan akan lebih mudah.</p>
×
Penulis Utama
:
Pinkhan Maharani
Penulis Tambahan
:
-
NIM / NIP
:
V0421026
Tahun
:
2024
Judul
:
PEMBUATAN E-BOOK KOSAKATA DIVISI AKUNTANSI PT YOUNG TREE INDUSTRIES KARTASURA
Edisi
:
Imprint
:
Surakarta - Sekolah Vokasi - 2024
Program Studi
:
D-3 Bahasa Mandarin
Kolasi
:
Sumber
:
Kata Kunci
:
E-book; kosakata akuntansi; bahasa Mandarin; divisi akuntansi