Penulis Utama : Eko Wahyu Widodo
NIM / NIP : S431908024
×

PENGARUH KARAKTERISTIK DIREKSI TERHADAP KINERJA SOSIAL PERBANKAN SYARIAH DI INDONESIA



ABSTRAK


Penelitian ini bertujuan untuk menyajikan bukti empiris tentang pengaruh karakteristik direksi terhadap kinerja sosial. Sampel yang digunakan dalam penelitian ini merupakan perusahaan perbankan syariah di Indonesia yang terdaftar di Otoritas Jasa Keuangan (OJK) pada tahun 2008-2019 yang kemudian diperoleh sampel sebanyak 134 observasi. Penentuan sampel menggunakan teknik purposive sampling dengan teknik analisis data panel. Data yang dikumpulkan tersebut kemudian dianalisis menggunakan alat bantu berupa aplikasi E-Views 12. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa karakteristik direksi dengan proksi jumlah anggota direksi, background pendidikan anggota direksi berpengaruh positif terhadap kinerja sosial perbankan syariah di Indonesia. Sedangkan untuk karaktersitik direksi dengan proksi keberadaan direksi wanita, tingkat pendidikan anggota direksi, dan usia anggota direksi tidak berpengaruh terhadap kinerja social perbankan syariah di Indonesia.


Kata Kunci: Karakteristik direksi dan Kinerja sosial.


×
Penulis Utama : Eko Wahyu Widodo
Penulis Tambahan : -
NIM / NIP : S431908024
Tahun : 2023
Judul : Pengaruh Karakteristik Direksi Terhadap Kinerja Sosial Perbankan Syariah di Indonesia
Edisi :
Imprint : Surakarta - Fak. Ekonomi dan Bisnis - 2023
Program Studi : S-2 Akuntansi
Kolasi :
Sumber :
Kata Kunci : Karakteristik direksi dan Kinerja sosial
Jenis Dokumen : Tesis
ISSN :
ISBN :
Link DOI / Jurnal : http://10.24018/ejbmr.2024.9.4.2309
Status : Public
Pembimbing : 1. Dr. Wahyu Widarjo, S.E., M.Si., CRP., CFrA
Penguji : 1. Dr. Eko Arief Sudaryono, M.Si., Ak.
2. Dr. Arum Kusumaningdyah Adiati, S.E., MM.
Catatan Umum :
Fakultas : Fak. Ekonomi dan Bisnis
×
Halaman Awal : Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download.
Halaman Cover : Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download.
BAB I : Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download.
BAB II : Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download.
BAB III : Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download.
BAB IV : Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download.
BAB V : Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download.
BAB Tambahan : Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download.
Daftar Pustaka : Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download.
Lampiran : Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download.