Penulis Utama : Raihan Syawal
NIM / NIP : K8420063
×

PayKebiasaan konsumsi mahasiswi FKIP Universitas Sebelas Maret (UNS) dipengaruhi oleh banyak sebab atau alasan. Konsumsi mengacu pada tindakan memperoleh barang atau alat untuk memenuhi berbagai keinginan yang berasal dari berbagai asal dan motivasi. Mahasiswa dipengaruhi oleh tindakan sosial instrumental ketika mereka memperoleh barang atau alat untuk memenuhi kebutuhan mereka. Mereka juga dipengaruhi oleh tindakan sosial rasional ketika mereka membeli atau mengonsumsi pakaian untuk beradaptasi dengan lingkungan mereka, berdasarkan nilai-nilai yang dianut masyarakat, dengan harapan mendapatkan penerimaan. Mahasiswa terlibat dalam konsumerisme karena pergolakan emosi yang mereka alami. Penelitian ini bertujuan untuk menjelaskan tentang analisis rasional mahasiswa pada penggunaan fitur ShopeePaylater terhadap perilaku konsumtif juga bertujuan untuk mengetahui perilaku konsumtif mahasiswa. Dengan menggunakan pendekatan fenomenologi, data dalam penelitian ini diperoleh dari berapa wawancara, studi literatur, serta dokumentasi. Penelitian ini menggunakan penelitian kualitatif, dengan menggunakan pendekatan fenomenologi. Sumber data diperoleh melalui berbagai metode seperti wawancara, pengambilan gambar, studi literatur, pencatatan, dan dokumentasi sedangkan data dalam penelitian ini yaitu menggunakan dokumen dalam studi litratur serta hasil transkrip wawancara dengan beberapa mahasiswa/i FKIP UNS. Berdasarkan hasil dari penelitian, dapat disimpulkan bahwa adanya dampak positif dan negatif dalam penggunaan fitur ShopeePaylater terhadap perilaku konsumtif pada rasionalitas mahasiswa khususnya mahasiswa FKIP UNS, serta adanya tindakan rasionalitas dalam perilaku konsumtif mahasiswa dalam penggunaan fitur ShopeePaylater.

×
Penulis Utama : Raihan Syawal
Penulis Tambahan : -
NIM / NIP : K8420063
Tahun : 2024
Judul : Rasionalitas Mahasiswa Terhadap Perilaku Konsumtif Penggunaan ShopeePaylater
Edisi :
Imprint : Surakarta - Fak. KIP - 2024
Program Studi : S-1 Pendidikan Sosiologi Antropologi
Kolasi :
Sumber :
Kata Kunci : Tindakan Rasionalitas, Perilaku Konsumtif, ShopeePaylater, Mahasiswa.
Jenis Dokumen : Skripsi
ISSN :
ISBN :
Link DOI / Jurnal : https://jurnal.usk.ac.id/riwayat/article/view/41625
Status : Public
Pembimbing : 1. Yosafat Hermawan Trinugaha, S. Sos., M.A., Ph.D.
Penguji : 1. Dr. Atik Catur Budiati, S. Sos, M. A
2. Bagas Narendra Parahita S. Pd, M. Si
3. Yosafat Hermawan Trinugaha, S. Sos., M.A., Ph.D.
Catatan Umum :
Fakultas : Fak. KIP
×
Halaman Awal : Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download.
Halaman Cover : Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download.
BAB I : Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download.
BAB II : Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download.
BAB III : Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download.
BAB IV : Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download.
BAB V : Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download.
BAB Tambahan : Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download.
Daftar Pustaka : Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download.
Lampiran : Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download.