Penulis Utama : SURYADI HENDI PANTARLIH
NIM / NIP : M0204059
× KARAKTERISTIK RUGI-RUGI FIBER OPTIC MULTIMODE STEP INDEX AKIBAT PEMBENGKOKAN MAKRO SURYADI HENDI PANTARLIH Tahun 2009 Jurusan Fisika. Fakultas MIPA. Universitas Sebelas Maret ABSTRAK Telah dilakukan penelitian rugi-rugi pada fiber optic multimode step index akibat pembengkokan makro model threebending dengan variasi jari-jari 0,3 cm, 0,25 cm, 0,2 cm, 0,15 cm menggunakan panjang gelombang 632,8 nm. Penelitian dilakukan dimulai dengan membuat set up alat threebending, kemudian set up alat ini digunakan untuk mengetahui pengaruh bengkokan pada fiber optik setelah dilakukan pergeseran. Hasil penelitian menunjukkan nilai rugi-rugi meningkat seiring pertambahan nilai pergeseran. Nilai rugi-rugi semakin besar apabila jari- jari bengkokan semakin kecil. Kata kunci : fiber optic multimode step index, rugi-rugi fiber optik, model threebending.
×
Penulis Utama : SURYADI HENDI PANTARLIH
Penulis Tambahan : -
NIM / NIP : M0204059
Tahun : 2009
Judul : KARAKTERISTIK RUGI-RUGI FIBER OPTIC MULTIMODE STEP INDEX AKIBAT PEMBENGKOKAN MAKRO
Edisi :
Imprint : Surakarta - FMIPA - 2009
Program Studi : S-1 Fisika
Kolasi :
Sumber :
Kata Kunci :
Jenis Dokumen : Skripsi
ISSN :
ISBN :
Link DOI / Jurnal : -
Status : Public
Pembimbing : 1. Ahmad Marzuki, S.Si., Ph.D
Penguji :
Catatan Umum :
Fakultas :
×
File : Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download.