Penulis Utama : M. Diqri Faizal
NIM / NIP : K3220040
× <p class="MsoNormal" align="justify" xss=removed><span xss=removed>Tujuan penelitian ini adalah </span><span xss=removed>Mengetahui hasil dari pengembangan bahan ajar dengan materi Kimono Batik </span><i xss=removed><span xss=removed>Zero Waste </span></i><span xss=removed>di Lembaga Kursus dan Pelatihan ISMIA Karanganyar dan Mengetahui kelayakan bahan ajar dengan materi Kimono Batik</span><i xss=removed><span xss=removed> Zero Waste </span></i><span xss=removed>di Lembaga Kursus dan Pelatihan ISMIA Karanganyar.</span></p><p class="MsoNormal" align="justify" xss=removed><span xss=removed>Penelitian ini termasuk berbasis pengembangan Researh and Development (R&D). Model penelitian pengembangan merujuk pada langkah-langkah yang terdapat di buku Sugiyono (2010) yang kemudian diringkas oleh Tim Puslitjaknov terdiri atas 5 tahap, yaitu: 1) menganalisa identifikasi dan masalah sebelum membuat produk, 2) mengembangkan awal produk, 3) uji validasi oleh dosen ahli dan revisian, 4) uji coba di lapangan skala kecil dan revisian, 5) uji coba dilapangan skala besar dan produk akhir. Pengumpulan data menggunakan metode observasi , wawancara, angket dan dokumentasi. Pada tahap uji coba lapangan dilakukan di LKP ISMIA Karanganyar. Dalam menganalisa data menggunakan deskriptif kuantitatif dan kualitatif.</span></p><p class="MsoNormal" align="justify" xss=removed><span xss=removed>Hasil penelitian pengembangan ini berupa: 1) Materi atau bahan ajar berupa modul kimono batik </span><i><span xss=removed>zero waste </span></i><span xss=removed>untuk Lembaga Kursus dan Pelatihan ISMIA Karanganyar yang disusun berdasarkan standar LKP ISMIA Karanganyar, kebutuhan Lembaga, dan SKKNI menjahit, 2) Bahan ajar yang dihasilkan berdasarkan uji kelayakan yaitu dosen ahli materi  sebesar 100?ngan kategori sangat baik, dosen ahli media sebesar 80?ngan kategori baik, tanggapan dari peserta didik skala terbatas </span><span xss=removed>96,87?ngan kategori sangat baik dan tanggapan dari peserta didik dalam skala luas sebesar 94,37?ngan kategori sangat baik. Berdasarkan keseluruhan hasil persentase penilaian materi atau bahan ajar kimono batik </span><i><span xss=removed>zero waste</span></i><span xss=removed> sudah dalam kategori sangat baik sehingga dapat digunakan sebagai sumber referensi belajar di Lembaga Kursus dan Pelatihan ISMIA Karanganyar. </span><span xss=removed><o></o></span></p>
×
Penulis Utama : M. Diqri Faizal
Penulis Tambahan : -
NIM / NIP : K3220040
Tahun : 2025
Judul : Pengembangan Bahan Ajar Materi Kimono Batik Zero Waste di Lembaga Kursus dan Pelatihan Ismia Karanganyar
Edisi :
Imprint : Surakarta - Fak. KIP - 2025
Program Studi : S-1 Pendidikan Seni Rupa
Kolasi :
Sumber :
Kata Kunci : Pengembangan; Materi; Kimono Batik; Zero Waste; Lembaga Kursus dan Pelatihan ISMIA Karanganyar
Jenis Dokumen : Skripsi
ISSN :
ISBN :
Link DOI / Jurnal : -
Status : Public
Pembimbing : 1. Endang Sri Handayani, S.Sn., M.Sn
Penguji : 1. Dr. Adam Wahida, M.Sn
2. Esterica Yunianti, S.Pd, M.Pd
Catatan Umum :
Fakultas : Fak. KIP
×
Halaman Awal : Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download.
Halaman Cover : Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download.
BAB I : Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download.
BAB II : Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download.
BAB III : Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download.
BAB IV : Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download.
BAB V : Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download.
BAB Tambahan : Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download.
Daftar Pustaka : Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download.
Lampiran : Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download.