Pengembangan Model Cooperative STEM Project Learning untuk Meningkatkan Keterampilan Berpikir Kreatif
Penulis Utama
:
Yusrin
NIM / NIP
:
T851708005
×<p class="MsoNoSpacing" xss=removed><span lang="EN-US" xss=removed>Penelitian ini bertujuan untuk: 1)



menganalisis desain model <i>Cooperative



STEM Project Learning</i> <i>(CSPL)</i> untuk



meningkatkan keterampilan berpikir kreatif mahasiswa, 2) menguji kevalidan



model <i>Cooperative STEM Project Learning</i>



<i>(CSPL)</i><b> </b>untuk meningkatkan keterampilan berpikir kreatif mahasiswa, 3)



menguji keefektifan penerapan model <i>Cooperative



STEM Project Learning (CSPL)</i><b> </b>untuk



meningkatkan keterampilan berpikir kreatif mahasiswa. </span><span xss=removed>Penelitian dan pengembangan model sesuai alur



pengembangan Borg dan Gall (1983) terdiri dari 10 langkah. Desain model



pembelajaran memiliki lima komponen yaitu sintak, sistem sosial, prinsip



reaksi, sistem pendukung dan dampak model pembelajaran. Desain model dan



instrumen pendukung divalidasi ahli



dalam suatu </span><i xss=removed>Focus Group Disscusion</i><span xss=removed> (FGD). Hasil validasi ahli dianalisis



dengan metode Aiken dan memperoleh kriteria valid. Uji coba model digunakan



kelas kelompok kecil, dan kelompok besar. Uji coba melibatkan mahasiswa dari



Universitas Muhammadiyah Semarang, dan UIN Walisongo pada mata kuliah Dasar



Pemisahan Analitik (DPA) materi Destilasi. Hasil uji coba dianalisis dengan uji



t dan dianalisis peningkatan keterampilan dengan N-Gain. </span><span xss=removed>Hasil penelitian dan pengembangan disimpulkan bahwa: 1)



Model </span><i xss=removed>Cooperative STEM Project Learning (CSPL)



</i><span xss=removed>telah memenuhi komponen desain model menurut Joyce & Weill (1980).



Komponen model tersebut berupa sintak pembelajaran model CSPL yaitu </span><i xss=removed>Purpose, Plan Product, Execute, Supervision.



</i><span xss=removed>Model CSPL juga telah dijabarkan komponen model lainnya yaitu sistem



sosial, prinsip reaksi, sistem pendukung dan dampak model pembelajaran. 2)



Model </span><i xss=removed>Cooperative STEM Project Learning (CSPL)



</i><span xss=removed> telah memenuhi kevalidan yang



diketahi dari proses validasi ahli sebanyak tujuh ahli dan dapat



diimplementasikan pada proses pembelajaran melalui uji coba model pada



pembelajaran kelompok kecil sampai dengan penerapan operasional. 3) Penerapan



Model </span><i xss=removed>Cooperative STEM Project Learning </i><span xss=removed>mampu



meningkatkan keterampilan berpikir kreatif mahasiswa berdasarkan N-Gain sebesar



0,43 pada peningkatan keterampilan berpikir kreatif mahasiswa kelas ekpserimen tetapi



hasil tersebut tidak berbeda dengan peningkatan keterampilan berpikir kreatif



mahasiswa pada kelas kontrol berdasarkan Uji T dengan taraf signifikan 0,677.</span></p>
×
Penulis Utama
:
Yusrin
Penulis Tambahan
:
-
NIM / NIP
:
T851708005
Tahun
:
2025
Judul
:
Pengembangan Model Cooperative STEM Project Learning untuk Meningkatkan Keterampilan Berpikir Kreatif
Edisi
:
Imprint
:
Surakarta - Fak. KIP - 2025
Program Studi
:
S-3 Pendidikan Ilmu Pengetahuan Alam
Kolasi
:
Sumber
:
Kata Kunci
:
Model Cooperative STEM Project Learning, Keterampilan Berpikir Kreatif, Penguasaan Konsep Kimia
Jenis Dokumen
:
Disertasi
ISSN
:
ISBN
:
Link DOI / Jurnal
:
-
Status
:
Public
Pembimbing
:
1. Prof. Sulistyo Saputro, M.Si., Ph.D. 2. Prof. Dr. Sarwanto, S.Pd., M.Si. 3. Dr. Baskoro Adi Prayitno, M.Pd.
Penguji
:
1. Prof. Dr. Slamet Subiyantoro, M.Si. 2. Dr. Meti Indrowati, S.Si., M.Si 3. Dr. Baiq Fatmawati, M.Pd.
Catatan Umum
:
Fakultas
:
Fak. KIP
×
Halaman Awal
:
Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download.
Halaman Cover
:
Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download.
BAB I
:
Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download.
BAB II
:
Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download.
BAB III
:
Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download.
BAB IV
:
Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download.
BAB V
:
Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download.
BAB Tambahan
:
Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download.
Daftar Pustaka
:
Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download.
Lampiran
:
Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download.